Kecewa, Yanto Basna Komentari Wasit Final Piala Bhayangkara
Editor Bolanet | 4 April 2016 09:45
Ialah bek Persib, Rudolof Yanto Basna yang harus menerima kartu merah tersebut. Pesepakbola asal Papua itu harus meninggalkan lapangan lantaran menendang botol air minum hasil lemparan penonton.
Botol tersebut lalu menghantam kepala gelandang Arema, Esteban Vizcara. Wasit yang menyaksikan kejadian tersebut menganggap pemain belakang Persib itu dengan sengaja menendang botol ke arah lawan.
Usai pertandingan, Yanto mengaku sangat kecewa dengan keputusan wasit. Sebab, bek 20 tahun itu menilai wasit Nusur Fadillah telah berlaku tidak adil padanya.
Posisinya kan tiba-tiba di lapangan ada botol, ya sudah saya tendang saja, ujar Yanto kepada wartawan.
Yanto menyebut, kejadian seperti itu sudah biasa terjadi di Indonesia. Sehingga, itu yang membuat wasit-wasit di tanah air tidak bisa bersaing dengan wasit di luar negeri
ini bukan hal baru di Indonesia. Ini adalah salah satu kekurangan wasit yang ada di negeri Ini, pungkasnya. (fit/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arema Cronus Raih Juara Piala Bhayangkara 2016
Bola Indonesia 3 April 2016, 22:45 -
Walikota Anton Duduk Berbaur dengan Aremania
Bola Indonesia 3 April 2016, 22:25 -
Pesan Damai Tony Sucipto untuk Bobotoh
Bola Indonesia 3 April 2016, 15:36 -
Arema Siap Tunjukkan Makna Sportivitas untuk Indonesia
Bola Indonesia 3 April 2016, 13:47
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39