Kebijakan Rotasi Suharno di Arema Menuai Pujian
Editor Bolanet | 22 April 2014 14:34
Dalam laga tersebut, Suharno menyimpan beberapa pemain intinya macam Benny Wahyudi, I Gede Sukadana, Gustavo Lopez, Samsul Arif dan Irsyad Maulana di bangku cadangan. Sebagai gantinya, dia menurunkan pemain yang selama ini kerap menjadi cadangan macam Arif Suyono, Gilang Ginarsa, Dendi Santoso dan Hendro Siswanto.
Keputusan Suharno ini menuai pujian Iwan Budianto. Menurut CEO Arema Cronus tersebut, Suharno dan tim pelatihnya lihai dalam membagi kekuatan timnya mengantisipasi padatnya jadwal.
Saya angkat topi pada tim pelatih. Empat laga dalam sebelas hari ini betul-betul dipersiapkan dengan baik, sanjung Iwan.
Mereka berani melakukan rotasi dan menyimpan pemain kunci. Tentunya, ini bukan tanpa resiko. Jika strategi ini gagal, mereka yang bakal menjadi sasaran caci-maki, sambungnya.
Arema sendiri bakal menghadapi Hanoi T&T, dalam lanjutan AFC Cup 2014, Rabu (23/04) besok di Vietnam. Dalam laga ini, meski telah memastikan diri lolos ke Babak 16 Besar, Arema tetap bertekad menang. Selain membalas kekalahan mereka dari tim yang sama dalam pertemuan pertama, Arema Cronus ingin memastikan diri lolos sebagai juara Gup F. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Komdis PSSI Jatuhkan Denda Kepada Persib Bandung
Bola Indonesia 21 April 2014, 21:31 -
Komposisi Tak Maksimal, Persija Akui Kalah Dari Persik
Bola Indonesia 21 April 2014, 21:26 -
Bahu Kiri Kapten Gresik United Patah
Bola Indonesia 21 April 2014, 20:38 -
Persipasi Enggan Dipermalukan Persibangga
Bola Indonesia 21 April 2014, 20:15 -
Lima Pemain PSM Makassar Digembleng Khusus
Bola Indonesia 21 April 2014, 19:49
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39