Kalian The Jakmania? Ayo Dampingi Bintang Persija di Piala AFC 2019 Bersama Allianz Indonesia
Afdholud Dzikry | 27 Maret 2019 14:05
Bola.net - Bekerja sama dengan KLY Sports, Allianz Indonesia ingin memberikan kesempatan kepada Anda dan juga putra-putri Anda untuk ikut mendukung perjuangan Persija Jakarta di Piala AFC 2019. Ajak putra dan putri Anda untuk mendampingi Andritany Ardhiyasa dkk. memulai pertandingan di Piala AFC 2019 dengan berjalan bersama para bintang Macan Kemayoran.
Setelah menjalani dua laga pertamanya di Grup G Piala AFC 2019, Persija Jakarta masih akan menjalani empat laga tersisa di fase grup, di mana dua di antaranya merupakan pertandingan yang digelar di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta.
Setelah menjalani laga ketiga dengan bertandang ke Filipina untuk menghadapi Ceres-Negros pada 3 April, Persija Jakarta akan menjamu klub Filipina itu di SUGBK pada 23 April 2019.
Kemudian setelah bertandang ke Vietnam untuk menghadapi Becamex Binh Duong pada 1 Mei 2019, Macan Kemayoran akan menjamu Shan United di SUGBK pada 15 Mei 2019 sebagai laga terakhir di Grup H Piala AFC 2019.
Sebagai bentuk dukungan untuk Persija Jakarta, Allianz Indonesia mengajak putra dan putri Anda untuk mengantarkan Ismed Sofyan dkk. masuk ke lapangan di SUGBK untuk bertanding di Piala AFC 2019 sebagai player escort kid.
Kesempatan ini diberikan bagi putra-putri Anda yang berusia 6 hingga 10 tahun yang harus didaftarkan oleh orang tua/wali melalui Kompetisi Foto Player Escort Kid ALLIANZ WALK WITH AFC STARS yang bisa dicek di akun Instagram Bola.net dan Bola.com, yaitu @bolanet dan @bolacomid.
Orang tua juga wajib mengisi formulir pendaftaran Player Escort Kid Persija Jakarta melalui link https://bit.ly/Allianzpekpersija dengan periode kompetisi berlangsung sejak 27 Maret hingga 15 April 2019.
Untuk informasi lebih lengkap mengenai cara mengikuti program player escort kid Persija Jakarta dan flow pendaftarannya, silakan cek di bawah ini.
Mekanisme Walk with AFC Stars Persija
Cara ikutan Walk with AFC Stars Persija:
- Isi form pendaftaran di https://bit.ly/Allianzpekpersija
- Follow instagram @AllianzIndonesia @bolanet @bolacomid
- Posting foto kamu bersama anak/sepupu/saudara yang menunjukkan kalian adalah Fans Persija sejati.
- Tulis caption: "Domisili [KOTA] alasan mengapa kami harus memilih anda sebagai pemenang semenarik mungkin "Contoh caption: " Domisili [JAKARTA] aku dan ayah selalu nonton pertandingan Persija ke mana saja, ke luar kota juga selalu nonton kok supaya Persija tercinta selalu menang.
- Mention @AllianzIndonesia @bolanet @bolacomid dengan hastag #AllianzAFC2019 #explorewithus #pekpersija
- Periode kompetisi 27 Maret-15 April 20197. Pemenang akan diumumkan tanggal 20 April 2019
Flow Pendaftaran Walk with AFC Stars Persija:
- Untuk menjadi Player Escort Kid Walk with AFC Stars, putra/putri (usia 6 tahun s.d 10 tahun) harus didaftarkan oleh orang tua atau wali dengan mengisi form yang ada di halaman https://bit.ly/Allianzpekpersija
- Peserta diwajibkan follow akun instagram Allianz dengan akun @AllianzIndonesia Bola.net dengan akun @bolanet dan juga Bola.com dengan akun @bolacomid
- Peserta wajib mengunggah foto bersama putra/putri ke akun instagram pribadi yang menunjukkan antusiasme dan kecintaan pada Tim Persija
- Peserta menuliskan pada caption kota domisili peserta dan juga alasan mengapa harus terpilih menjadi pemenang semenarik mungkin. Contoh caption: "Domisili [JAKARTA] aku dan ayah selalu nonton pertandingan Persija ke mana saja, ke luar kota juga selalu nonton kok supaya Persija tercinta selalu menang."
- Pada caption, peserta juga menyertakan @AllianzIndonesia @bolanet @bolacomid dengan hastag #AllianzAFC2019 #explorewithus #pekpersija6. Periode kompetisi 27 Maret -15 April 2019. Pemenang akan diumumkan tanggal 20 April 2019.
Sumber: bola.com
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kuartet Pemain Persija yang Dipanggil Tim Nasional Gabung Kembali Rabu Ini
Bola Indonesia 26 Maret 2019, 23:54 -
Piala Presiden 2019: Persija Anggap Kalteng Putra Lawan yang Tangguh
Bola Indonesia 25 Maret 2019, 21:52 -
Cara Bek Persija Menjaga Kebugaran di Tengah Jadwal Padat
Bola Indonesia 25 Maret 2019, 20:07 -
Pelatih Persija Masih Yakin dengan Silvio Escobar
Bola Indonesia 23 Maret 2019, 22:21
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Timnas Indonesia vs Timnas Bahrain: Rizky Ridho
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:59 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 25 Maret 2025, 22:54 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:51 -
Hasil Timnas Indonesia vs Timnas Bahrain: Skor 1-0
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:43 -
Chelsea Lepas Mykhaylo Mudryk di Musim Depan?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:22 -
Mohamed Salah Pergi, Liverpool Angkut Pemain Bournemouth Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:04 -
Diincar MU, Pelatih Timnas Swedia Dukung Viktor Gyokeres Pindah ke Inggris
Tim Nasional 25 Maret 2025, 20:53
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10