Kalah, Nilmaizar Puji Semangat Juang Semen Padang
Editor Bolanet | 10 September 2016 11:26
Kami bermain bagus. Para pemain sudah menampilkan permainan yang luar biasa, ujar Nilmaizar.
Kami tertinggal 1-3 dan mampu memperkecil defisit menjadi 2-3. Kami sudah berjuang semaksimal mungkin, namun tetap kalah di akhir laga, sambungnya.
Sebelumnya, pada laga kontra PSM Makassar, Kabau Sirah menelan kekalahan 2-3. Pada laga yang dihelat di Stadion Andi Mattalatta Makassar, Jumat (09/09) ini, gawang Jandia Eka Putra kebobolan melalui gol-gol Luis Ricardo, M. Rahmat dan Ferdinand Sinaga. Sementara, walau sempat mengurung pertahanan PSM, mereka hanya mampu membalas melalui M. Nur Iskandar dan Marcel Sacramento.
Sementara itu, M. Nur Iskandar menegaskan timnya telah berusaha keras pada laga ini. Namun, menurut penyerang Semen Padang tersebut, Kabau Sirah harus legawa dengan hasil tersebut.
Kami sudah berusaha. Semua pemain sudah berusaha. Tetapi, kami tetap kalah dan kami harus menerima hasil tersebut, tandas eks pemain Persibo Bojonegoro tersebut. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Semen Padang Harusnya Menang di Gresik
Bola Indonesia 28 Agustus 2016, 21:01 -
Semen Padang Tak Bisa Santai Hadapi Maung Bandung
Bola Indonesia 24 Juli 2016, 20:03 -
Menang di Laga Perdana, Semen Padang Optimis Kalahkan Persija
Bola Indonesia 7 Mei 2016, 21:07 -
Nilmaizar Senang Semen Padang Kalahkan PSM Makassar
Bola Indonesia 30 April 2016, 08:56 -
Kecantikannya Jadi Buah Bibir, Ini Kata Putri Nil Maizar
Bolatainment 28 Januari 2016, 12:49
LATEST UPDATE
-
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:53 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39