Kalah Level, PSKT Sumbawa Barat Tak Keder Hadapi Persebaya
Aga Deta | 23 Desember 2018 00:42
Bola.net - - Manajer PSKT Sumbawa Barat, Herman Effendi menegaskan bahwa timnya tidak keder menghadapi Persebaya Surabaya. Kendati level mereka berbeda dua tingkat di bawahnya
PSKT Sumbawa Barat akan menjamu Persebaya pada babak 64 besar Piala Indonesia 2018. Kedua kesebelasan akan bersua di Stadion 17 Desember, Mataram, Minggu (23/12) besok.
"Kami dari PSKT insya allah walaupun kastanya di Liga 3, namun kami tidak akan pernah pesimis. Besok kami akan memberikan pertandingan yang baik," kata Herman Effendi dalam sesi jumpa pers.
"Mereka akan main nothing to lose, lepas, dan ini adalah motivasi buat pemain PSKT ingin memperlihatkan skill individunya masing-masing," tambahnya.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters.
Bermain Terbuka
Herman juga menegaskan bahwa PSKT akan meladeni permainan Persebaya dengan bermain terbuka. Mereka tidak mau mengandalkan permainan bertahan meskipun kalah kualitas.
"Insyaallah kami akan memberikan permainan terbuka, dan kami akan mulai meladeni permainan Persebaya juga," janjinya.
Dan Herman juga memastikan bahwa tidak ada tekanan sedikit pun sekalipun Persebaya adalah tim dari kasta tertinggi Liga Indonesia.
Video Menarik
Ditanya kans juara Premier League, Jurgen Klopp berikan jawaban ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persebaya Antisipasi Semangat Berlipat PSKT Sumbawa Barat
Bola Indonesia 22 Desember 2018, 22:57 -
Bejo Sugiantoro Tak Mau Disebut Spesialis Piala Indonesia
Bola Indonesia 22 Desember 2018, 21:46 -
Diguncang Gempa Lombok, Persebaya Berharap Tak Ganggu Mental Pemain
Bola Indonesia 22 Desember 2018, 20:31 -
Kondisi Markas PSKT Sumbawa Barat Buruk, Persebaya Tak Risau
Bola Indonesia 22 Desember 2018, 18:55 -
Boyong Skuat Muda, Persebaya Optimistis Raih Hasil Maksimal di Mataram
Bola Indonesia 21 Desember 2018, 15:38
LATEST UPDATE
-
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32 -
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39