Kalah Lagi, Pelatih PSM Akan Dievaluasi
Editor Bolanet | 12 Februari 2014 11:47
Tim Ayam Jantan dari Timur bahkan menjadi juru kunci klasemen sementara Wilayah Timur. PSM baru mengemas satu poin dari hasil seri melawan Putra Samarinda. Lainnya, PSM takluk dari Mitra Kukar 0-2 dan kemarin kalah lagi 0-1 dari Persepam MU.
Hal ini membuat Direktur Olahraga PT PSM, Andi Darussalam Tabusalla atau yang akrab disapa ADS kecewa. Ia pun mengutarakan jika manajemen akan melakukan evaluasi menyeluruh kepada semua pemain, termasuk pelatih kepala PSM, Jorg Peter Steinebrunner.
Saya mau maksimalkan tim (PSM). Saya akan melakukan evaluasi kepada tim termasuk pelatih, kata ADS.
Ketua KONI Sulsel ini belum mau berspekulasi tentang masa depan Jorg di PSM. Meski sudah beredar kabar jika pelatih asal Jerman tersebut akan diganti.
Saya tidak mengatakan (pergantian) itu. Namun evaluasi dulu kita lakukan segera, katanya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Terkait Flare, Jakmania Akui Masih Kecolongan di SUGBK
Bola Indonesia 11 Februari 2014, 21:11 -
Bola Indonesia 11 Februari 2014, 21:06
-
Persepam: Tutupi Kelemahan Stamina Dengan Umpan Lambung
Bola Indonesia 11 Februari 2014, 21:03 -
PSSI Berharap Kabar Mundurnya Persiba Bantul Hanya Rumor
Bola Indonesia 11 Februari 2014, 19:14 -
Persija Jakarta Berburu Tandem Ivan Bosnjak
Bola Indonesia 11 Februari 2014, 19:08
LATEST UPDATE
-
Kevin Diks dan 50,5 Persen Serangan Timnas Indonesia dari Sisi Kanan
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:13 -
Paulo Dybala Jalani Operasi, Musimnya Berakhir Lebih Cepat
Liga Italia 26 Maret 2025, 05:51 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Piala Dunia 2026
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:38 -
Ketika Kevin Diks jadi Pratama Arhan Baru di Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:27 -
Ini yang Dikatakan Tudor ke Pemain Juventus di Sesi Latihan Perdana
Liga Italia 26 Maret 2025, 05:15 -
Kemenangan ke-5 Timnas Indonesia Bersama 'Trio JJR' di Lini Belakang
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:15
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10