Kalah Dari Persipura, Persib Soroti Kepemimpinan Wasit
Editor Bolanet | 12 September 2013 21:13
Saya tidak mencai alasan, tapi kekalahan kami diakibatkan juga kepemimpinan wasit yang kurang maksimal, kata Djadjang.
Pada pertandingan tersebut, Persib Bandung kalah dengan skor tipis 0-1 lewat gol Yustinus Pae di menit ke-54, setelah di babak pertama kedua tim bermain imbang 0-0.
Saya nilai ada dua pelanggaran yang dilakukan Persipura di kotak penalti tetapi hal itu tidak diperhatikan oleh wasit dan hakim garis. Malah hanya memberikan tendangan bebas kepada kami di luar kotak terlarang, katanya.
Djajang menambahkan, jika saja hal itu diperhatikan oleh wasit, maka hasil pertandingan bisa berbeda. Banyak yang menonton, bahwa kami mendapatkan keuntungan dari sejumlah pelanggaran tuan rumah, tetapi tidak diberikan sesuai dengan yang terjadi, katanya.
Akibat kekalahan tersebut, ambisi Maung Bandung untuk meraih posisi kedua harus kandas. Pasalnya, di waktu yang sama Arema mampu meraih kemenangan saat dijamu Persidafon Dafonsoro. (ant/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agus Yuwono Mundur Dari Persidafon Dafonsoro
Bola Indonesia 11 September 2013, 21:46 -
Komdis Jatuhkan Sanksi Bagi Suporter Persib Bandung
Bola Indonesia 11 September 2013, 19:00 -
Persidafon Degradasi, Arema Kunci Runner Up
Bola Indonesia 11 September 2013, 16:50 -
Jakmania Salahkan Kondisi Politik Indonesia
Bola Indonesia 11 September 2013, 16:20 -
Jakmania Ingin Persija Berjuang Hingga Kompetisi Usai
Bola Indonesia 11 September 2013, 15:47
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39