Jokowi Dukung Menpora, Ini Kata Anggota Tim Transisi
Editor Bolanet | 25 Mei 2015 20:10
Saya yakin Presiden punya mimpi dan harapan yang sama dengan publik perihal tata-kelola sepakbola nasional yang lebih baik, ujar salah seorang anggota Tim Transisi, Zuhairi Misrawi, pada .
Kita memang tak boleh menyerah pada konspirasi mafia bola yang sudah menggurita di negeri ini, sambungnya.
Sebelumnya, Senin (25/05) pagi, Menpora melakukan pertemuan dengan Wakil Presiden Jusuf Kalla, Ketua KOI Rita Subowo, Agum Gumelar dan Wakil Ketua PSSI Hinca Panjaitan. Pada pertemuan tersebut, Wakil Presiden Jusuf Kalla sempat meminta Menpora mencabut pembekuan PSSI.
Usai melakukan pertemuan ini, Menpora Imam Nahrawi langsung melapor pada Presiden Jokowi. Berbeda dengan JK yang terkesan menekan agar pembekuan PSSI dicabut, Jokowi justru mendukung langkah Menpora. Bahkan, Presiden menyerahkan sepenuhnya keputusan pada Menpora.
Lebih lanjut, Kemenpora sendiri menyambut hangat dukungan presiden. Mereka menyebut dukungan ini menjadi motivasi tambahan dalam membenahi sepakbola Indonesia.
Dukungan Presiden ini semakin menguatkan niat kami dalam membenahi sepakbola kita, tandas Staff Khusus Menpora Bidang Olahraga, Khusen Yusuf Sulaiman. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Menpora Ingatkan Ketua Harian Persipura Tidak Umbar Fitnah
Bola Indonesia 24 Mei 2015, 17:47 -
Kacaunya Sepakbola Indonesia Buat Anggota Tim Transisi Terkejut
Bola Indonesia 23 Mei 2015, 20:31 -
Aksi KoruPSSI Tambah Motivasi Kemenpora Benahi Sepakbola Indonesia
Bola Indonesia 23 Mei 2015, 19:31 -
Dukung Menpora, Ratusan Suporter Gelar Aksi di Kantor Kemenpora
Bola Indonesia 23 Mei 2015, 18:46
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39