Joint Committee Sepakati Penggabungan Kompetisi
Editor Bolanet | 20 September 2012 20:19
Ketua JC, Todung Mulya Lubis mengatakan, sejauh ini masih belum diputuskan nama dan format pasti dari penggabungan dua kompetisi kasta utama namun beda operator tersebut. Catatan, ISL diawaki PT Liga Indonesia (PT LI), sedangkan IPL diputar oleh PT Liga Prima Indonesia Sportindo (PT LPIS).
Alasannya, di dalam rapat belum disepakati soal penamaan kompetisi dan berapa jumlah pesertanya. Yang pasti, akan ada pertemuan lanjutan antara Widjajanto selaku CEO PT LPIS dan Joko Driyono CEO PT LI, terangnya.
Todung menjabarkan, realisasi penyatuan kompetisi baru bisa terjadi pada musim kompetisi 2014/2015. Pasalnya, butuh banyak adaptasi soal format kompetisi hingga penentuan klub-klub yang berhak berlaga. Alhasil, musim kompetisi 2012/2013, ISL dan IPL tetap jalan secara bersamaan.
Yang pasti, penggabungan kompetisi tersebut, nantinya berada di bawah kontrol PSSI. Kita patut bersyukur karena rapat JC ini sekaligus memberikan pencerahan bagi perkembangan sepak bola Indonesia ke depannya, tuntas Ketua Komite Etik PSSI tersebut. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Saleh Mukadar: Red and White League Bukan Berdasar Wilayah
Bola Indonesia 19 September 2012, 18:33 -
Format Penggabungan Kompetisi Sudah Dimiliki PSSI
Bola Indonesia 18 September 2012, 23:00 -
PSSI Tegaskan Tak Bahas Polemik PON di Rapat JC
Bola Indonesia 11 September 2012, 20:45 -
Rapat JC Berlarut-larut, Persiapan Persema Terganggu
Bola Indonesia 10 September 2012, 23:00 -
Timnas Indonesia Bentukan KPSI Absen di SCTV Cup
Tim Nasional 4 September 2012, 21:00
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39