Jelang Hadapi PS TNI, Mitra Kukar Berbenah
Editor Bolanet | 1 Maret 2016 21:49
Kita belajar dari kekalahan pada pertandingan pertama lalu. Kita sudah lakukan sejumlah evaluasi, ujar Pelatih Mitra Kukar, Jafri Sastra, pada .
Kita benahi semua aspek permainan, termasuk mental dan organisasi. Semua kita benahi lagi, sambungnya.
Mitra Kukar bakal menghadapi PS TNI pada laga kedua mereka di ajang Grup B Piala Gubernur Kaltim. Pertandingan ini bakal dihelat di Stadion Aji Imbut, Tenggarong, Rabu (02/03) besok.
Pada laga pertama mereka, akhir pekan lalu, Mitra Kukar harus menyerah kalah tiga gol tanpa balas dari Madura United. Gol-gol Madura United pada laga Grup C Piala Gubernur Kaltim ini dicetak Elton Mara, Pablo Rodriguez Aracil dan Gilang Ginarsa.
Sementara itu, jelang pertandingan ini, Jafri Sastra juga memberi porsi khusus pada pembenahan organisasi permainan. Menurutnya, salah satu kelemahan yang nampak pada laga pertama adalah berantakannya organisasi permainan skuatnya.
Kita sudah benahi dan kita harap tak ada lagi kesalahan-kesalahan seperti kemarin, tandasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madura United Bungkam Mitra Kukar
Bola Indonesia 28 Februari 2016, 20:51 -
Septian dan Yogi Disiapkan Jadi Penyerang Mitra Kukar
Bola Indonesia 28 Februari 2016, 13:50 -
Mitra Kukar Siapkan Strategi Cadangan
Bola Indonesia 28 Februari 2016, 12:18 -
Mitra Kukar Akui Siap Lakoni Piala Gubernur Kaltim
Bola Indonesia 25 Februari 2016, 19:25 -
Jelang Piala Gubernur Kaltim, Playmaker Mitra Kukar Cedera
Bola Indonesia 24 Februari 2016, 17:08
LATEST UPDATE
-
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39 -
Bolivia vs Uruguay: Adu Strategi dan Ketahanan di Ketinggian El Alto
Amerika Latin 25 Maret 2025, 15:56 -
Pengakuan Patrick Kluivert Tentang Kabar Naturalisasi Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 15:48 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas China vs Timnas Australia dari HP
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:35 -
Barcelona Mencari Bek Kanan, Jeremie Frimpong jadi Pilihan?
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 15:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10