Jelang Batik Cup, Timnas U-23 Semakin Komplit
Editor Bolanet | 18 Oktober 2012 22:15
Hal ini dibenarkan oleh asisten pelatih Timnas U-23, Widodo C Putro. Tiga pemain yang dipinjam Timnas Senior dijadwalkan bisa bergabung di Solo, Jumat (19/10) pagi, kata Widodo C Putra.
Tiga pemain tersebut adalah Andik Vermansyah, Hendra Bayauw dan Rasyid Bakri. Ketiga pemain tersebut bisa jadi akan turun pada laga melawan Persis Solo, Sabtu (20/10) depan.
Selain tiga pemain yang memperkuat Timnas Indonesia senior itu, Timnas juga kedatangan dua pemain lain yang sebelumnya memperkuat tim TNI AD, yakni Agung Supriyanto dan Hendri Aprilianto. (ant/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Timnas U-22 Fokus Uji Pertahanan
Tim Nasional 4 September 2012, 23:10 -
Tingkatkan Level Uji Coba, Timnas U-22 Targetkan Negara Asia
Tim Nasional 28 Agustus 2012, 16:45 -
Widodo: Mau Setengah Pun, Yang Penting Menang!
Tim Nasional 12 Juli 2012, 10:25 -
Kelelahan, Garuda Muda Berlatih di Lapangan Futsal
Tim Nasional 6 Juli 2012, 17:35 -
Widodo Nilai Peluang Timnas U-22 Cukup Berat
Tim Nasional 21 Juni 2012, 14:45
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23