Jebolan Garuda Jaya Diminta Beradaptasi di Persebaya
Editor Bolanet | 5 Desember 2014 11:01
Persebaya sudah mengikat tujuh nama penggawa Timnas U-19, seperti Evan Dimas, Putu Gede, , M. Sahrul Kurniawan, Ilham Udin, Muhammad Hargianto, dan .
Sekarang masih dalam tahap pengenalan. Ke depan mereka harus cepat beradaptasi dengan tim ini. Sebab mereka kini sudah menjalani karier sebagai pesepakbola profesional, pinta asisten pelatih Persebaya, Tony Ho.
Tony menjelaskan, akan banyak hal yang berbeda antara kebiasaan di sepakbola amatir dengan profesional. Antara Timnas dengan klub, nuansanya bakal berbeda 180 derajat. Karakter harus diubah. Mereka harus meninggalkan kebiasaan di amatir, tutup Tony. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pemain Iran Mengaku Gajinya Masih Ditunggak Persiwa
Bola Indonesia 4 Desember 2014, 17:31 -
Gelar TC, Barito Putera Tak Didampingi Salahudin
Bola Indonesia 4 Desember 2014, 16:46 -
Bepe Hengkang ke Persija, Spaso Sedih
Bola Indonesia 4 Desember 2014, 15:55 -
RD Bakal Eksploitasi Kemampuan Bepe
Bola Indonesia 4 Desember 2014, 15:51 -
Leonard Tupamahu Gabung Latihan Barito Putera
Bola Indonesia 4 Desember 2014, 14:36
LATEST UPDATE
-
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39 -
Bolivia vs Uruguay: Adu Strategi dan Ketahanan di Ketinggian El Alto
Amerika Latin 25 Maret 2025, 15:56 -
Pengakuan Patrick Kluivert Tentang Kabar Naturalisasi Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 15:48 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas China vs Timnas Australia dari HP
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:35 -
Barcelona Mencari Bek Kanan, Jeremie Frimpong jadi Pilihan?
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 15:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10