Janji Manajemen Persebaya Bayar Gaji Pemain Meleset
Editor Bolanet | 30 April 2013 12:07
Waktu pertemuan di mes lalu, Pak Saleh (Ismail Mukadar) pas pertemuan di mess dulu bilang kalau gaji kami dibayar paling lambat tanggal 29. Kalau meleset seperti ini, lalu kami harus percaya sama siapa lagi? keluh pemain lokal Persebaya yang menolak namanya untuk ditulis tersebut.
Striker asing Persebaya, Fernando Soler juga mengaku kecewa. Rencananya untuk kembali memboyong kelurganya ke Surabaya terpaksa gagal. Sudah tujuh bulan saya tak bertemu keluarga. Tapi kondisi tim saat ini tidak bagus. Saya sendiri belum gajian, bagaimana ajak keluarga, tegas Soler.
Pelatih Persebaya, Ibnu Grahan kini menjadi tempat peraduan para pemainnya. Ia yang berkali-kali menegaskan tidak bisa menjamin gaji pemainnya, harus berupaya mengendurkan emosi skuad Green Force.
Seharian kemarin HP saya selalu bunyi. Telepon, SMS dari para pemain menanyakan soal gaji mereka. Karena manajemen janjinya kemarin bertemu membahas kontrak baru dan gaji pemain. Selama ini kan pemain masih pra kontrak, urainya. (fjr/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arema Menangi Derby Malang, Abdurrahman Gurning Bangga
Bola Indonesia 29 April 2013, 19:16 -
Hadapi Arema, Para Penggawa Persema Sempat Nervous
Bola Indonesia 29 April 2013, 19:06 -
Manajemen Persibo Jawab Tuntutan Boromania
Bola Indonesia 29 April 2013, 16:25 -
PSM Kesulitan Gaet Sponsor Tanpa Siaran Live TV
Bola Indonesia 29 April 2013, 11:05 -
Persebaya Libur Latihan Dua Hari
Bola Indonesia 29 April 2013, 09:08
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23