Jamu Bali United, Prediksi Manajemen Arema Cronus Meleset
Editor Bolanet | 14 Juni 2015 22:14
Kami sempat merasa kaget karena nggak sesuai dengan ekspektasi kita, ujar General Manager Arema Cronus, Ruddy Widodo.
Sebelumnya, Arema Cronus menjamu Bali United pada laga persahabatan di Stadion Kanjuruhan Kabupaten Malang. Laga yang dihelat Minggu (14/06) ini berakhir 0-1 untuk kemenangan Bali United, hasil sepakan Nyoman Sukarja pada penghujung laga.
Pada laga ini, tak banyak Aremania yang menonton langsung di stadion. Kurang lebih hanya 15 ribuan Aremania yang mendukung langsung dari kapasitas stadion yang mencapai sekitar 35 ribu penonton.
Ruddy mengaku tak bisa memastikan penyebab sepinya Aremania pada laga ini. Ia juga enggan berspekulasi merosotnya animo Aremania ini karena sanksi FIFA bagi PSSI dan gonjang-ganjing sepakbola Indonesia selama ini.
Semoga ini murni karena liburan dan ada agenda lain, harap Ruddy.
Tapi, kalau memang karena sanksi animo menurun, ini adalah lampu kuning bagi sepakbola Indonesia bahwa gonjang-ganjing sudah merambat ke suporter, tandasnya. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jamu Bali United, Arema Cronus Ogah Kembali Imbang
Bola Indonesia 10 Juni 2015, 21:24 -
Arema dan Bali United Bakal Dipertemukan di Banyuwangi
Bola Indonesia 8 Juni 2015, 12:21 -
Persebaya Sebut Trofeo Malang Urung Digelar
Bola Indonesia 6 Juni 2015, 08:56 -
Tanpa Pertandingan, Penjualan Atribut Arema Turun 70 Persen
Bolatainment 2 Juni 2015, 07:35 -
Pelatih Arema Berharap Kompetisi Kembali Digelar
Bola Indonesia 1 Juni 2015, 21:33
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39