Jamu Arema, Madura United Tanpa Peter Odemwingie
Gia Yuda Pradana | 9 September 2017 11:03
Bola.net - - Madura United dipastikan tanpa kekuatan penuh kala menjamu Arema FC. Laskar Sape Kerap -julukan Madura United- tak akan bisa menurunkan penyerang andalan mereka, , pada laga lanjutan Liga 1 ini.
Rehab Trainer Madura United, Harmon Nagasoca menyebut Odemwingie masih berkutat dengan cederanya. Kondisi pemain jebolan Liga Inggris ini, menurutnya, masih berkisar 90%.
Ia cedera ligamen sendi ibu jari kaki, ujar Harmon Nagasoca.
Menurut Harmo, saat ini, ibu jari kaki Odemwingie harus di-tape atau digips. Hal ini dilakukan untuk mengurangi pergerakan sendi pemain asal Nigeria tersebut.
Ini agar cederanya tak terlalu meluas, tuturnya.
Madura United bakal menjamu Arema FC pada laga pekan ke-23 Liga 1. Perang saudara ini akan digelar di Stadion Gelora Ratu Pamelingan, Pamekasan, Minggu besok.
Selain Odemwingie, lini depan Madura United juga tak bakal diperkuat Greg Nwokolo. Eks penggawa Arema Cronus ini harus menepi akibat mendapat akumulasi kartu kuning.
Sementara itu, pada laga ini, Madura United kemungkinan hanya akan mengandalkan Thiago Furtuoso di lini depan. Kendati belum pulih benar, penyerang asal Brasil ini siap dimainkan pada pertandingan tersebut.
Kondisinya 95%. Kemungkinan ia bisa dimainkan pada pertandingan ini, tandas Harmon Nagasoca.
Klik juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bukan Cetak Gol, Ini Prioritas Cristian Gonzales di Arema
Bola Indonesia 7 September 2017, 10:45 -
Kebangkitan Madura United Diantisipasi Arema
Bola Indonesia 6 September 2017, 21:14 -
Kondisi Kurnia Meiga Alami Perkembangan Positif
Bola Indonesia 6 September 2017, 20:10 -
Arema FC Siapkan Kejutan Bagi Madura United
Bola Indonesia 6 September 2017, 18:53 -
Arema FC Kemungkinan Tanpa Dedik di Madura
Bola Indonesia 6 September 2017, 18:20
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39