Jakmania Ulang Tahun, Bobotoh Ikut Merayakan
Haris Suhud | 19 Desember 2017 14:50
Bola.net - - Barisan pendukung Persija Jakarta, Jakmania, tengah merayakan ulang tahun yang ke-20 pada hari Selasa . Bobotoh, sebutan untuk pendukung Persib Bandung, tak ketinggalan untuk memberikan ucapan selamat.
Di atas lapangan ketika Persija dan Persib bertemu, kedua pendukung masing-masing klub kerap menunjukkan tensi panas. Namun persaingan itu tak selama berlangsung. Buktinya, ketika The Jakmania merayakan ulang tahun, para pendukung Maung Bandung pun turut memperingati.
Adapun bagi Jakmania sendiri, ulang tahun yang ke-20 ini sangat berarti. Pasalnya sudah dua dekade mereka mengarungi perjalanan sebagai barisan pendukung untuk Macan Kemayoran.
Mencintai sesuatu tidak harus di ikuti dengan membenci yang lain. Dirgahayu the Jakmania yang ke-20 tahun. Jaga selalu cinta kita, keluarga kita, ibadah kita, demikian salah satu harapan dari Jakmania.
Unggahan yang dilansir via Instagram tersebut mendapat sambutan ratusan komentar, bukan hanya dari para Jakmania namun juga dari para orang-orang yang mengklaim dirinya sebagai Bobotoh atau pendukung Persib.
Selamat ulang tahun the jak mania dari saya bobotoh Persib, demikian itu tulus akun @jakiahmadshakil.
Sementara itu @sricky3_p menulis, Selamat ulang tahun Jakmania, semoga sukses dan Jaya selalu.. #bobotoh.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persija Masih Tunggu Bruno Lopez dan Reinaldo
Bola Indonesia 18 Desember 2017, 18:15 -
Bepe Absen Dalam Latihan Perdana Persija
Bola Indonesia 18 Desember 2017, 17:54 -
Persija Segera Agendakan Latihan Perdana
Bola Indonesia 15 Desember 2017, 18:22 -
Persija Dapat Satu Lapangan Latihan Tambahan
Bola Indonesia 14 Desember 2017, 19:22 -
Persija Belum Pasti Ikut Piala Presiden 2018
Bola Indonesia 14 Desember 2017, 01:21
LATEST UPDATE
-
Danilo Semprot Agennya Gara-Gara Komentar Negatif soal Pelatih Baru Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 07:22 -
Hasil Prancis vs Kroasia: Skor 2-0 (agg 2-2, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 06:26 -
Juventus Menyesal Pilih Thiago Motta Sebagai Pelatih?
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:25 -
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52 -
Hasil Spanyol vs Belanda: Skor 3-3 (Agg 5-5, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:38 -
Hasil Portugal vs Denmark: Skor 5-2 (aet, 5-3 agg)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:25 -
Kontrak Igor Tudor di Juventus Masih Penuh Misteri
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39