Jadwal Siaran Langsung BRI Liga 1 di Indosiar dan Vidio Hari Ini, Sabtu 23 Oktober 2021
Afdholud Dzikry | 23 Oktober 2021 16:18
Bola.net - Pekan kedelapan BRI Liga 1 bakal berlanjut hari ini, Sabtu (23/10/2021) petang ini. Pertandingan apa yang bakal dimainkan? Berikut jadwal siaran langsung Liga 1 di Indosiar dan Vidio selengkapnya.
Hari ini, Sabtu, 23 Oktober 2021, akan ada dua pertandingan seru, yakni duel Bali United vs Bhayangkara FC dan duel antara Persiraja Banda Aceh vs Arema FC.
Seluruh pertandingan BRI Liga 1 2021/2022 bisa disaksikan secara langsung di Indosiar dan O Channel. Selain itu, Anda bisa menikmatinya di manapun dan kapanpun melalui live streaming di Vidio.
Sebelum dua pertandingan itu, pekan kedelapan BRI Liga 1 yang dihelat Jumat (22/10/2021) kemarin juga menyuguhkan pertandingan seru antara Persita Tangerang vs Persikabo 1973, Persib Bandung vs PSS Sleman, dan Borneo FC vs PSM Makassar.
Persib Bandung berhasil menyodok ke posisi kedua klasemen sementara BRI Liga 1 2021/2022. Mengoleksi 16 poin, mereka berada satu strip di bawah sang pemuncak, PSIS Semarang.
Keberhasilan Persib Bandung naik ke posisi runner-up tak lepas dari kemenangan 4-2 atas PSS Sleman pada Jumat (22/10/2021) WIB. Namun, Bhayangkara FC yang menyimpan satu pertandingan berpeluang untuk menyalip.
Berikut jadwal siaran langsung BRI Liga 1 pekan delapan hari ini selengkapnya
Jadwal BRI Liga 1 Hari Ini, Sabtu 23 Oktober 2021
Persiraja Banda Aceh Vs Arema
Pukul: 18.15 WIB
Stadion Maguwoharjo, Sleman
Live: Indosiar
Live streaming: Vidio
Bali United Vs Bhayangkara FC
Pukul: 20.45 WIB
Stadion Maguwoharjo, Sleman
Live: Indosiar
Live streaming: Vidio
Yakin Nggak Mau Baca Ini, Bolaneters?
- Prediksi BRI Liga 1: Bali United vs Bhayangkara FC 23 Oktober 2021
- Prediksi BRI Liga 1: Persiraja vs Arema FC 23 Oktober 2021
- Wacana BRI Liga 1 2021/22 dengan Penonton: 2 Kali Vaksin, Tes Antigen, Tiket Rp250 Ribu - Rp1,5 Juta
- Bungkam Madura United, Angelo Alessio Sebut Persija Masih Banyak Kekurangan
- BRI Liga 1: Madura United Dikalahkan Persija, RD: Kami Lambat Merespons
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Live Streaming Tim Indonesia Perempat Final Victor Denmark Open 2021 di Vidio
Bulu Tangkis 22 Oktober 2021, 16:07 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, 23-24 Oktober 2021
Liga Inggris 22 Oktober 2021, 15:28 -
Jadwal Siaran Langsung Premier League di SCTV Pekan Ini, 23-24 Oktober 2021
Liga Inggris 22 Oktober 2021, 10:43 -
Jadwal Siaran Langsung BRI Liga 1 di Indosiar Hari Ini, Jumat 22 Oktober 2021
Bola Indonesia 22 Oktober 2021, 09:52 -
Jadwal Siaran Langsung Denmark Open 2021 di TVRI Hari Ini, Kamis 21 Oktober 2021
Bulu Tangkis 21 Oktober 2021, 13:58
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39