Jadi Pahlawan Persita, Luis Edmundo Bahagia
Editor Bolanet | 18 Agustus 2014 22:57
Saya bersyukur sekali bahwa gol tadi bisa membantu Persita curi poin di Malang, ujar pemain asal Chile ini, usai pertandingan.
Ini poin berharga bagi kami untuk bisa lolos dari zona degradasi, sambungnya.
Sebelumnya, pada laga lanjutan Indonesia Super League di Stadion Kanjuruhan Malang, Senin (18/08), Persita sukses menahan imbang Arema Cronus. Gol Thierry Gathuessi pada menit ke-70, dibalas Persita melalui sundulan Luis Edmundo, sepuluh menit berselang.
Lebih lanjut, pemain berusia 35 tahun ini mengaku gol tersebut jauh dari kebetulan. Menurutnya, gol ini merupakan buah latihan yang selalu ditekankan tim pelatih selama ini.
Kita sadari bahwa salah satu peluang terbesar mencetak gol adalah melalui skema bola-bola mati. Karena itu, hal ini selalu dilatihkan. Beruntung hari ini latihan tersebut berbuah manis, dia menandaskan. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tahan Barito Putera, Gresik United Girang
Bola Indonesia 16 Agustus 2014, 21:06 -
Carrasco Siap Gempur Benteng Arema Cronus
Bola Indonesia 16 Agustus 2014, 17:17 -
Persita Tak Gentar Reputasi Arema Cronus
Bola Indonesia 16 Agustus 2014, 16:34 -
Jamu Persita, Arema Target Poin Penuh
Bola Indonesia 16 Agustus 2014, 16:09 -
RD Minta Pemain Persebaya Berdedikasi ke Profesi
Bola Indonesia 16 Agustus 2014, 15:31
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39