Iwan Setiawan Kritik Wasit Asing di Liga 1
Ari Prayoga | 21 September 2017 02:20
Bola.net - - Pelatih Borneo FC, Iwan Setiawan meragukan kualitas wasit-wasit asing di kompetisi Liga 1 musim 2017. Sebab, sejauh ini para wasit impor tersebut banyak mendapatkan keluhan dari sejumlah klub.
Keputusan untuk menggunakan wasit asing di Liga 1 dibuat oleh operator liga, PT Liga Indonesia Baru (PT LIB). Para wasit tersebut didatangkan karena di putaran pertama lalu banyak tim yang mengeluhkan kinerja para wasit lokal.
Namun, kehadiran para wasit asing di putaran kedua Liga 1 tak membuat Iwan terkesan. Eks arsitek Persebaya Surabaya ini kemudian menjelaskan alasan mengapa dia meragukan kualitas para wasit tersebut.
Mengenai wasit-wasit asing, kalian boleh lihat beberapa pertandingan wasit asing sudah dapat komplain. Contohnya pada saat kami kemarin lawan Bali United, komplain karena kalianlah yang menilai bagaimana kinerja wasit asing, tutur Iwan di Stadion Patriot, Bekasi, Rabu (20/9/2017).
Terus pada saat PSM Makassar yang akhirnya pelatih PSM kena juga sanksi karena tidak puas dengan kepemimpinan wasit asing. Jadi sama, bohong semua sepakbola Indonesia, sambungnya.
Iwan sendiri sebelumnya sempat mengkritik PT LIB. Dia menyebut PT LIB bodoh usai timnya dikalahkan oleh Bhayangkara FC 2-1 pada pekan ke-25 Liga 1 di Stadion Patriot, Bekasi, Rabu (20/9/2017).
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pedas! Iwan Setiawan Sebut Operator Liga Bodoh
Bola Indonesia 20 September 2017, 21:11 -
Sanksi Iwan Setiawan, Peringatan Hingga Pemecatan
Bola Indonesia 7 September 2017, 22:45 -
Ingin Jadi Pelatih Timnas Indonesia, Inilah Konsep Iwan Setiawan
Bola Indonesia 7 September 2017, 22:33 -
Minta Maaf, Iwan Setiawan Siap Terima Sanksi
Bola Indonesia 7 September 2017, 22:05 -
Iwan Bantah Doakan Timnas U-19 Gagal
Bola Indonesia 7 September 2017, 21:26
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39