Ismed Sofyan: Kehadiran Simic Bawa Perubahan di Persija
Haris Suhud | 23 Februari 2018 10:28
Bola.net - - Kapten Persija Jakarta, Ismed Sofyan, mengaku bahagia dengan kehadiran Marko Simic dalam timnya. Menurutnya, penyerang asal Kroasia tersebut mampu memberikan perubahan.
Apa yang dikatakan Ismed tersebut memang benar. Meskipun belum lama bergabung di Persija Jakarta, Simic langsung memberikan kontribusi yang besar untuk tim besutan Stefano Cugurra Teco.
Belum lama ini, Persija keluar sebagai juara Piala Presiden 2018 setelah mengalahkan Bali United dengan skor 3-0. Simic menjadi pemain terbaik dalam turnamen tersebut dan juga mendapat penghargaan sebagai top skor.
Sejauh ini, Simic telah mengumpulkan 14 gol bersama Persija: 11 gol di antaranya terjadi di Piala Presiden. Melihat ketajaman tersebut, Simic sepertinya memang bisa menjadi andalan di lini depan tim Macan Kemayoran di kompetisi yang diikuti musim ini.
”Saya bersyukur, Alhamdulillah kami punya Marko Simic yang bisa mengubah keadaan, (dia) menjadi target man (yang bagus),” puji Ismed kepada Simic.
Sebelum gabung dengan Persija, Simic pernah bermain di Melaka United, Malaysia. Kehadiran Simic di Persija tentunya diharapkan bisa mengantarkan untuk mencatatkan prestasi di Liga 1 musim depan atau di Piala AFC 2018.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Super Simic Siapkan Fisik Hadapi Tampines Rovers
Bola Indonesia 22 Februari 2018, 20:33 -
Marco Simic Nilai Tampines Rovers Tim Kuat
Bola Indonesia 22 Februari 2018, 19:46 -
Cara Persija Hindari Kutukan Juara Piala Presiden
Bola Indonesia 22 Februari 2018, 16:55 -
Terungkap! Inilah Alasan Marko Simic Punya Lubang di Bagian Kaos Kaki
Bola Indonesia 22 Februari 2018, 15:07 -
Ismed Sofyan: Dukung Persija dengan Kreatif, Suportif dan Jaga GBK!
Bola Indonesia 22 Februari 2018, 14:53
LATEST UPDATE
-
Kecewanya Raspadori: Sayang, Tiga Gol Tak Cukup Bawa Italia ke Semifinal
Piala Eropa 24 Maret 2025, 10:25 -
Kunci Kalahkan Bahrain: Pemain-pemain yang Wajib Dimatikan Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 10:24 -
Kejutan Transfer! Harry Kane Bisa Balik ke Premier League dan Gabung Liverpool
Bundesliga 24 Maret 2025, 10:15 -
Inilah Bocoran Materi Latihan Bahrain jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 10:08 -
Saran Owen: Liverpool Harus Ubah Aturan Kontrak demi Pertahankan Salah
Liga Inggris 24 Maret 2025, 10:02 -
Kekecewaan Di Lorenzo: Italia Baru Bereaksi Saat Sudah Terlambat
Piala Eropa 24 Maret 2025, 10:00 -
Jerman vs Italia: Azzurri Salah Pilih Starting XI dan Ada Pemain yang Takut
Piala Eropa 24 Maret 2025, 09:51 -
Luka Modric Belum Tahu Nasibnya di Real Madrid Musim Depan
Liga Spanyol 24 Maret 2025, 09:45 -
Katak di Sesi Latihan Timnas Bahrain
Tim Nasional 24 Maret 2025, 09:41 -
Menata Kandang, Menata Asa: SUGBK Bersiap untuk Laga Krusial
Tim Nasional 24 Maret 2025, 09:33
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39