Irfan Bachdim Tunggu Keseriusan Manajemen Persija
Editor Bolanet | 28 November 2014 16:16
Irfan sendiri mengatakan masih menunggu keseriusan manajemen Macan Kemayoran. Sebab menurutnya, selalu ada kemungkinan untuk kembali merumput di dalam negeri.
Pemicu utamanya adalah ia merasa tidak mendapatkan jam terbang yang ideal selama membela klub J-League, Ventforet Kofu. Tercatat, bomber 26 tahun itu hanya satu kali menjadi pemain utama Ventforet Kofu.
Aku ingin meninggalkan Ventforet pada musim depan. Namun, aku belum tahu akan membela klub mana selanjutnya. Kalau ada klub Indonesia yang meminati, mungkin saja, terang Irfan.
Irfan sendiri gagal bergabung dengan skuat Timnas yang tengah berlaga di ajang Piala AFF 2014 lantaran masih menjalani pemulihan cedera. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rahmad Darmawan Buka Pintu Kembali Untuk Bambang Pamungkas
Bola Indonesia 27 November 2014, 19:05 -
Persija Jakarta Kontrak Rahmad Darmawan
Bola Indonesia 27 November 2014, 18:48 -
Suharno Bocorkan Kriteria Amunisi Anyar Arema
Bola Indonesia 27 November 2014, 14:46 -
Gresik United Incar Pemain Berlabel Timnas
Bola Indonesia 27 November 2014, 14:41 -
Inilah Kandidat Pelatih Persela
Bola Indonesia 27 November 2014, 14:02
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Peru vs Bolivia - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 05:30 -
James Rodriguez: Saya Lebih Baik dari Zidane, Modric, Kroos, dan Xavi
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 05:24 -
Hasil Italia vs Jerman: Skor 1-2
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:12 -
Hasil Belanda vs Spanyol: Skor 2-2
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:03 -
Hasil Denmark vs Portugal: Skor 1-0
Piala Eropa 21 Maret 2025, 04:55 -
Hasil Kroasia vs Prancis: Skor 2-0
Piala Eropa 21 Maret 2025, 04:48 -
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40