Irfan Bachdim Resmi Berseragam Chonburi FC
Editor Bolanet | 26 Januari 2013 18:42
Setelah menjalani masa trial selama seminggu penuh, Chonburi memutuskan untuk mengontrak Irfan. Pemain yang musim lalu membela Persema Malang di kompetisi Indonesian Premier League ini tampil apik dengan menyumbang assist saat diturunkan di turnamen Chonburi Invintation Cup.
Irfan akan menjadi pemain asing terakhir yang direkrut Chonburi untuk memenuhi kuota pemain asing dalam Liga Premier Thailand. Proses transfer Irfan yang akan mengenakan nomor punggung 20 ini tinggal menyisakan penyelesaian International Transfer Certificate (ITC).
Irfan sudah menunjukkan kemampuannya setelah seminggu berlatih bersama dengan kami. Kehadiran Irfan diharapkan bisa membantu menambah kekuatan tim untuk mencapai prestasi yang lebih baik di musim depan, demikian seperti dilansir dari laman resmi klub. (chon/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Irfan Bachdim Jalani Trial Bersama Chonburi FC
Bola Indonesia 25 Januari 2013, 10:10 -
Persema Keluhkan Pembajakan Monieaga Bagus Oleh Arema
Bola Indonesia 23 Januari 2013, 13:22 -
Persema: Sukasto Terikat Perjanjian Pra-Kontrak
Bola Indonesia 23 Januari 2013, 11:24 -
Persema Terancam Kehilangan Sukasto Efendi
Bola Indonesia 23 Januari 2013, 09:11 -
Manajemen Persema Bakal Lepas Irfan Bachdim
Bola Indonesia 21 Januari 2013, 13:15
LATEST UPDATE
-
Timnas Indonesia Memang Kuat, Tapi Bahrain Datang untuk Menang!
Tim Nasional 24 Maret 2025, 19:11 -
Kondisi Prima, Timnas Bahrain Siap Kalahkan Timnas Indonesia di SUGBK
Tim Nasional 24 Maret 2025, 18:54 -
Kabar Baik atau Kabar Buruk, Fans MU? Andre Onana Mau Pindah ke Arab Saudi
Liga Inggris 24 Maret 2025, 18:45 -
Chelsea Harus Bayar Rp100 Miliar Jika Batalkan Transfer Jadon Sancho
Liga Inggris 24 Maret 2025, 17:41 -
Gaji Igor Tudor di Juventus Terungkap
Liga Italia 24 Maret 2025, 17:12
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23