Iqbal Samad Ingin Melamar Lagi di Putaran Kedua
Editor Bolanet | 28 Mei 2013 15:33
Sebelumnya, Iqbal sudah mengikuti seleksi bersama PSM di awal musim ini. Bahkan, ia sudah bergabung dengan tim PSM saat mengikuti turnamen Walikota Cup di Ternate, Desember 2013 lalu. Namun, karena belum ada kejelasan tentang kontrak, Iqbal akhirnya mengundurkan diri.
Iqbal mengaku sangat senang jika manajemen bersedia membuka diri untuk mengontraknya di pertengahan musim nanti. Iqbal yang pernah membela PSM di tahun 2006-08 itu mengaku tidak peduli meski PSM masih mengalami masalah krisis keuangan.
Kalau manajemen mau terima saya kembali saya dengan senang hati akan kembali berkostum PSM. Sejak akhir tahun kemarin saya sudah sangat ingin kembali membela PSM, kata Iqbal, Senin (27/5/2013).
Kalau ada peluang maka saya akan memilih PSM. Semoga manajemen mau melirik saya di putaran kedua nanti, karena saya ingin pensiun di klub itu (PSM), tambahnya.
Iqbal sendiri mengaku prihatin dengan prestasi PSM yang semakin merosot. “PSM sudah lama tidak merasakan gelar juara. Mudah-mudahan ke depan prestasi PSM bisa meningkat,” jelasnya.
Sementara itu, Media Officer (MO) PSM, Andi Widya Swadzwina, mengaku, pihaknya masih belum memikirkan soal penambahan pemain di pertengahan musim kompetisi nanti. (nda/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tantang Persikoba, Persema Survei Kondisi Stadion Brantas Batu
Bola Indonesia 27 Mei 2013, 22:43 -
Pemain PSM Diminta Tak Membuat Sejarah Buruk Bagi Klub
Bola Indonesia 27 Mei 2013, 19:39 -
Pemain PSM Diminta Hentikan Aksi Mogok Latihan
Bola Indonesia 27 Mei 2013, 19:15 -
Hanya Tiga Pemain IPL di Skuad Indonesia Lawan Belanda
Tim Nasional 27 Mei 2013, 18:48 -
Petar Masih Kesulitan Cari Pengganti Spaso
Bola Indonesia 27 Mei 2013, 18:39
LATEST UPDATE
-
Juventus Terancam Jual Pemain untuk Tutupi Biaya Pemecatan Motta
Liga Italia 26 Maret 2025, 07:43 -
Joey Pelupessy, 'Nomor 6' Pelindung Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:49 -
Kapten Juventus di Era Tudor: Siapa yang Dipilih?
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:26 -
Rizky Ridho dan 60 Sentuhan Bola pada Laga Lawan Bahrain
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:19 -
Kevin Diks dan 50,5 Persen Serangan Timnas Indonesia dari Sisi Kanan
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:13 -
Perpisahan Thiago Motta dengan Juventus yang Penuh Keheningan
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:12 -
Paulo Dybala Jalani Operasi, Musimnya Berakhir Lebih Cepat
Liga Italia 26 Maret 2025, 05:51 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Piala Dunia 2026
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:38
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10