Inilah Target Madura United di Trofeo Bhayangkara SU
Editor Bolanet | 23 April 2016 17:06
Terima kasih kepada Bhayangkara Surabaya United yang memberikan kesempatan kepada kami untuk turut berpartisipasi di trofeo ini, ucap Winedy Purwito, asisten pelatih Madura United usai technical meeting, Sabtu (23/4) sore.
Menurut Winedy, Madura United sudah melakukan banyak persiapan menjelang Indonesia Soccer Championship (ISC). Termasuk melakukan serangkaian uji coba dan mengikuti turnamen Piala Gubernur Kalimantan Timur (Kaltim) beberapa waktu lalu.
Tentunya tidak utuh dan tidak sempurna. Kami kasih berbenah. Total pemain maih 24 dan empat pemain asing. Dan ada beberapa pemain seleksi, imbuhnya.
Ia kembali menegaskan bahwa Trofeo Bhayangkara SU adalah persiapan sebelum ISC 2016. Komposisi masih coba yang terbaik. Masih bongkar pasang. Oleh sebab itu kami bersyukur bisa bermain disini karena bisa memantapkan komposisi. Dalam pertandingan Trofeo ini, kami pikir semua tim akan berbuat yang terbaik, pungkasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madura United Masih Beri Kesempatan Jeong Kwangsik
Bola Indonesia 22 April 2016, 20:32 -
Madura United Menang, Gomes de Oliveira Senang
Bola Indonesia 22 April 2016, 20:29 -
Madura United Bekuk Perseru Serui
Bola Indonesia 22 April 2016, 20:24 -
Ini Alasan Madura United Coret Gerald Pangkali
Bola Indonesia 21 April 2016, 19:27 -
Madura United Bakal Ikuti Trofeo Surabaya United
Bola Indonesia 20 April 2016, 21:23
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39