Inilah Rahasia Arema Indonesia Berjaya di Derby Malang
Editor Bolanet | 5 Juli 2012 15:15
Kita sudah belajar dari putaran pertama lalu. Kita nggak mau meladeni permainan keras mereka, ujar Dejan. Kita nggak ladeni bukan karena kita nggak berani.
Menurut Dejan, selain akan membuat pola yang diterapkan di lapangan menjadi berantakan, meladeni permainan keras juga akan sangat merugikan mereka sendiri. Kita nggak mau dapat tujuh kartu kuning, seperti di pertemuan pertama lalu. Apalagi, kita masih punya sisa empat pertandingan, sambung pelatih asal Serbia ini.
Selain tak terpancing permainan keras, hal lain yang membuat Arema menang adalah tidak tergesa-gesa dalam melancarkan serangan.
Kami suka mengawali pertandingan ini dengan menunggu bola di bawah. Lalu 15-20 menit kemudian kita melancarkan high pressure ke mereka. Tapi, tentu saja kami tidak bisa 90 menit penuh menekan mereka. Kami juga harus mempertimbangkan stamina para pemain, tandasnya. [initial]
Bola Indonesia - IPL Review: Arema Indonesia Menang Besar di Derby Malang (den/end)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Derby Malang Digelar Malam Hari
Bola Indonesia 4 Juli 2012, 15:05 -
Arema Tak Terbebani Target Runner Up
Bola Indonesia 3 Juli 2012, 16:40 -
Motivasi Laskar Ken Arok Melangit Jelang Derby Malang
Bola Indonesia 3 Juli 2012, 16:10 -
Jelang Derby Malang, Pelatih Persema Fokus Benahi Mental
Bola Indonesia 3 Juli 2012, 12:15 -
Manajemen Persema Terus Berupaya Lunasi Tunggakan Gaji
Bola Indonesia 2 Juli 2012, 13:25
LATEST UPDATE
-
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49 -
Klasemen Sementara Formula 1 2025 Usai Sprint Race Seri China di Shanghai Park
Otomotif 22 Maret 2025, 10:48 -
Daftar Pemain Timnas Bahrain untuk Laga Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 10:47 -
Mees Hilgers dan Sandy Walsh Cedera, Rizky Ridho Main Inti Lawan Bahrain?
Tim Nasional 22 Maret 2025, 10:15 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39