Inilah Kunci Sukses Persib Curi Poin Dari Persebaya
Editor Bolanet | 14 Oktober 2014 18:18
Permainan kami di babak pertama cukup efektif. Kami menunggu dan melakukan serangan balik. Kami cukup banyak menciptakan peluang, tapi hanya satu gol, kata Djadjang dalam sesi jumpa pers usai pertandingan, Selasa (14/10) petang.
Dalam pertandingan yang dilangsungkan di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), tim berjuluk Maung Bandung unggul lebih awal lewat gol Makan Konate menit ke-12. Sedangkan gol balasan tuan rumah terjadi melalui gol bunuh diri Supardi menit ke-76.
Pada babak kedua, kami bukan mempertahankan kemenangan dengan bertahan. Tapi di tim kami ada beberapa pemain yang kurang bugar. Taufiq, Tantan dan Firman Utina, semuanya kurang bugar di pertandingan hari ini, aku pelatih yang akrab disapa Djanur ini.[initial]
(faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Panpel Persebaya Sediakan 1000 Tiket Untuk Viking
Bola Indonesia 13 Oktober 2014, 17:38 -
Bonek Sambut Hangat Kedatangan Viking
Bola Indonesia 13 Oktober 2014, 17:35 -
Malam Ini Suporter Persib Tiba di Surabaya
Bola Indonesia 13 Oktober 2014, 15:56 -
Persela Bertekad Maksimalkan Laga Tersisa
Bola Indonesia 13 Oktober 2014, 14:12 -
Striker Persebaya Dilarang Buang Momentum
Bola Indonesia 13 Oktober 2014, 12:21
LATEST UPDATE
-
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32 -
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39