Inilah Jadwal Anyar Uji Coba Persebaya
Editor Bolanet | 15 Juli 2014 11:42
Tim pertama yang akan dihadapi oleh Greg Nwokolo dan kawan-kawan adalah Persebo Bondowoso. Pertandingan kontra klub Divisi Utama berjuluk Laskar Gerbong Maut ini akan digelar di Lapangan Brigif, Rabu (16/7) besok sore.
Selanjutnya, Persebaya kembali menggelar uji coba di Brigif, Sabtu (19/7) mendatang. Kali ini manajemen Persebaya memiliki dua opsi, yakni PS Mojokerto Putra dan klub Indonesia Super League (ISL), Gresik United.
Pilihannya ya Mojokerto atau Gresik. Saat ini kami masih menunggu konfirmasi dari manajemen GU, sebut asisten manajer Persebaya, Amran Said Ali ketika menghubungi , Selasa (15/7) siang.
Selanjutnya, Persebaya masih mengagendakan satu kali uji coba pada tanggal 22 Juli. Lawan yang dibidik adalah Pusamania Borneo FC. Seperti yang ditegaskan oleh manager-coach Rahmad Darmawan, Persebaya mengagendakan tiga hingga empat uji coba selama puasa. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Stefan Hansson Puji Pemain Mitra Kukar
Bola Indonesia 14 Juli 2014, 18:53 -
Arema Jamu Pusamania Borneo di Gajayana
Bola Indonesia 14 Juli 2014, 15:47 -
Persela vs Gresik United Digelar 17 Juli?
Bola Indonesia 14 Juli 2014, 15:24 -
Arema Batal Jajal Pahang dan Selangor
Bola Indonesia 14 Juli 2014, 15:15 -
Pekan Ini Persebaya Uji Coba Dua Kali
Bola Indonesia 14 Juli 2014, 14:46
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39