Inilah Calon Pengganti Nzekou di Persebaya
Editor Bolanet | 27 Februari 2014 09:51
Menurut informasi yang disampaikan Direktur Olahraga Persebaya, Dhimam Abror Djuraid, nama pemain yang diproyeksikan untuk mengganti Nzekou adalah Armand Aladoum. Mudah-mudahan tidak salah ejaannya, kata Abror.
Armand yang berasal dari Chad adalah pemain dengan posisi playmaker. Usianya masih muda, 22 tahun. Menurut Abror, Armand adalah kapten Timnas U-23 di negara asalnya. Saat ini Armand sudah di Jakarta, tutur Abror.
Sama seperti Nzekou, Armand adalah pemain yang didatangkan lewat agen Francis Yonga. Rencananya, Armand akan tiba di Surabaya, Jumat (28/2) besok. Armand harus melalui tes kesehatan dan fisik. Saat ini kita masih menunggu CV Armand dari Yonga, Agennya, imbuh Abror.
Soal harga, Abror mengaku belum ada kesepakatan dengan Yonga. Nanti kita totalan sama Yonga. Kalau bisa ya tukar tambah, terangnya. Bila Armand tak sesuai harapan, Persebaya sudah memiliki alternatif sebagai pengganti Nzekou.
Sebagai alternatif ada nama Issac Popou dari Liberia. Dia temannya Zah Rahan, tapi posisi masih di Liberia, pungkas Abror. [initial]
Jangan Lewatkan!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pelatih PSM Makassar Yakin Matikan Permainan Persela
Bola Indonesia 26 Februari 2014, 20:40 -
Hadapi Persela, PSM 'Pinjam' Rasyid Bakri Dari Timnas U-23
Bola Indonesia 26 Februari 2014, 20:24 -
PSM Andalkan Duet 'Lokal' Lawan Persela
Bola Indonesia 26 Februari 2014, 20:21 -
Nasib Pelatih Gresik United, Agus Yuwono di Ujung Tanduk
Bola Indonesia 26 Februari 2014, 19:19 -
Hendra dan Kahar Alih Profesi Jadi Guru
Bolatainment 26 Februari 2014, 18:55
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39