Inilah Alasan Empat Penggawa Persebaya Absen di TC Timnas U-23
Editor Bolanet | 1 Februari 2015 17:11
Keempat pemain Persebaya itu adalah M. Zaenuri, Evan Dimas Darmono, Ilham Udin Armaiyn dan Zulfiandi. Mereka termasuk dalam sembilan pemain yang tak nampak pada sesi berlatih perdana di Stadion Gelora Delta Sidoarjo.
Memang benar pemain kami masih belum bergabung. Sebab hari ini kami masih butuhkan mereka untuk uji coba, sebut media officer Persebaya, Eko Yudiono, Minggu sore. Ia menepis anggapan bahwa Persebaya menghadang-hadang pemain mudanya untuk gabung skuat Garuda Muda.
Tidak benar bila ada anggapan seperti itu. Mereka tetap ke Timnas. Senin besok mereka akan terbang ke Surabaya, tutup Eko. Selain keempat pemain Persebaya, lima pemain yang belum gabung di antaranya adalah M. Ihwan (free agent), Joko Prayitno (Persijap Jepara), Hendra Adi Bayau (Semen Padang), Ahmad Noviandani (Arema Cronus), Muhammad Natshir Fadhil (Persib Bandung). (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persebaya Tak Hambat Pemain ke Timnas U-23
Bola Indonesia 31 Januari 2015, 22:49 -
Bersama Djemba-Djemba, Persebaya Ingin Tiru Barcelona
Bola Indonesia 31 Januari 2015, 22:11 -
Eks Persebaya 1927 Resmi Bela Semen Padang
Bola Indonesia 31 Januari 2015, 21:17 -
Uji Coba Perdana, Persebaya Turunkan Lapis Kedua
Bola Indonesia 31 Januari 2015, 21:14 -
Besok, Persebaya Ditantang Pra-PON Bali
Bola Indonesia 31 Januari 2015, 21:07
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39