Ini Target PBR di 8 Besar ISL
Editor Bolanet | 1 Oktober 2014 14:37
Kami berupaya agar paling tidak bisa lolos ke Semifinal ISL 2014, ujar Pelatih PBR, Dejan Antonic, pada .
Setelahnya, kami akan lihat apa yang bisa kami lakukan, sambungnya.
PBR bakal melakoni laga perdana mereka pada Delapan Besar ISL 2014 menghadapi Persib Bandung. Laga ini bakal dihelat 6 Oktober mendatang.
Pelita Bandung Raya bakal memulai laga Delapan Besar melawan Persib Bandung. Pertandingan ini bakal dihelat 6 Oktober 2014 mendatang. Selain Persib, PBR yang tergabung di Grup L juga akan menghadapi Persebaya Surabaya dan Mitra Kukar.
Sementara itu, terkait persiapan anak asuhnya, Dejan mengaku puas. Menurutnya, sejauh ini, Bambang Pamungkas dan kawan-kawan telah menunjukkan peningkatan permainan.
Semoga saja, mereka bisa mempertahankan permainan pada Delapan Besar mendatang, Dejan menandaskan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tim Pelatih Persela Tingkatkan Semangat Pemain
Bola Indonesia 30 September 2014, 19:28 -
Putaran Kedua Delapan Besar ISL Bergulir Akhir Oktober
Bola Indonesia 30 September 2014, 19:03 -
Persiapan ISL, PSM Makassar Gelar Seleksi Awal November
Bola Indonesia 30 September 2014, 19:00 -
PBR Siap Buat Kejutan di Delapan Besar ISL
Bola Indonesia 30 September 2014, 18:47 -
Permainan Penggawa PBR Dinilai Sudah Meningkat
Bola Indonesia 30 September 2014, 18:12
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39