Ini Sebab Arema Kalah di Kandang Persipura
Editor Bolanet | 22 Oktober 2014 11:41
Kekalahan ini karena pemain kehilangan konsentrasi di menit-menit akhir, ujar Suharno.
Kalau mereka bisa tetap fokus dan main sabar, tidak terburu-buru, akan lain hasilnya, sambungnya.
Sebelumnya, pada laga lanjutan Delapan Besar Indonesia Super league 2014, Arema Cronus harus menelan kekalahan kala menghadapi Persipura Jayapura. Unggul terlebih dulu melalui gol Cristian Gonzales pada laga yang dihelat di Stadion Mandala Jayapura, Selasa (21/10), gawang Arema kebobolan dua gol balasan Persipura yang dicetak Ian Kabes dan Robertino Pugliara.
Pada laga tersebut, sempat terjadi kericuhan antara kedua kubu. Bahkan, salah seorang ofisial Persipura nampak ikut masuk lapangan dan mencekik penjaga gawang Arema, Kurnia Meiga.
Menurut Suharno, kericuhan ini mempengaruhi mental anak asuhnya. Konsentrasi pemainnya buyar usai insiden yang berakibat diusirnya Dendi Santoso dan Ruben Sanadi ini.
Ini yang membuat mereka kehilangan konsentrasi, tandasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ketua Umum Persipura Belum Tahu Kabar Jacksen Tiago
Bola Indonesia 21 Oktober 2014, 19:25 -
Adu Jotos Dengan Pemain Arema, Ruben Sanadi Minta Maaf
Bola Indonesia 21 Oktober 2014, 18:57 -
Inilah Susunan Pemain Persela vs Semen Padang
Bola Indonesia 21 Oktober 2014, 18:32 -
Jacksen Tiago Pastikan Tak Lagi Tangani Persipura
Bola Indonesia 21 Oktober 2014, 16:54 -
Bagi Persebaya, Semua Pemain Persib Berbahaya
Bola Indonesia 21 Oktober 2014, 14:13
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39