Ini Kiat Persipura Siasati Jadwal Padat Piala Bhayangkara
Editor Bolanet | 23 Maret 2016 12:45
Waktu tak banyak dalam turnamen ini. Kita memilih untuk memanfaatkan dengan beristirahat dan melakukan terapi es, ujar Pelatih Persipura Jayapura, Osvaldo Lessa, pada .
Untuk mempersiapkan diri, kita hanya melakukan pertemuan dengan para pemain untuk membahas tim lawan, sambungnya.
Persipura bakal menghadapi Persija Jakarta pada laga lanjutan Grup B Piala Bhayangkara. Pertandingan ini bakal dihelat di Stadion Kapten I Wayan Dipta Gianyar Bali, Rabu (23/03) sore ini.
Pada pertandingan pertama mereka, Senin (21/03) lalu, Persipura sukses menahan imbang tim bertabur bintang PS Polri dengan skor 1-1. Sementara, Persija -pada pertandingan pertama mereka, akhir pekan lalu- kalah tiga gol tanpa balas dari PS Polri. Namun, pada laga kedua, mereka mampu bangkit dan mengalahkan Bali United dengan skor 2-1.
Lebih lanjut, Lessa juga menyebut ada satu persiapan lagi yang ia lakukan. Hal tersebut adalah mempersiapkan mental anak asuhnya, yang didominasi pemain-pemain muda.
Mereka perlu waktu untuk bisa berkembang, tandas pelatih asal Brasil ini. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persipura Akui Sempat Kesulitan Lawan PS Polri
Bola Indonesia 22 Maret 2016, 20:05 -
Imbangi PS Polri, Pelatih Persipura Senang
Bola Indonesia 22 Maret 2016, 20:02 -
PS Polri Kontra Persipura Berakhir Imbang
Bola Indonesia 21 Maret 2016, 19:51 -
Pelatih Persipura Sebut Turnamen Bagus Bagi Pemain Muda
Bola Indonesia 21 Maret 2016, 15:11 -
Pelatih Persipura: Pantang Parkir Bus di Piala Bhayangkara
Bola Indonesia 21 Maret 2016, 14:45
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39