Ini Harapan Persegres Gresik United ke Komdis ISC
Editor Bolanet | 1 Juni 2016 13:25
Ketua Panpel Persegres, Choirul Anam mengatakan, pihaknya sudah menjalani dua kali sidang di Jakarta. Dalam sidang kedua yang berlangsung di bilangan Rasuna ini, Anam didampingi pentolan Ultras Gresik, Ludiono.
Selama dua setengah jam, saya dan Mas Ludiono menjalani sidang untuk menjelaskan kronologi terjadinya bentrok, kata Anam dalam laman resmi Persegres.
Selain Persegres, pihak TNI juga turut dipanggil dalam sidang ini. Hanya saja waktunya terpisah, kami diberi waktu lebih dulu, setelah itu baru kubu PS TNI, imbuh pria berkepala plontos ini.
Anam berharap Komdis bisa bersikap objektif dan bijaksana. Semoga saja putusannya nanti tidak memberatkan kami, harap Anam. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persegres 'Pulangkan' Sasa Zecevic
Bola Indonesia 30 Mei 2016, 14:42 -
BSU, Persela dan Gresik United Kompak Liburkan Pemain
Bola Indonesia 30 Mei 2016, 11:29 -
Kembali Cetak Gol, Legiun Asing Arema Cronus Ini Bahagia
Bola Indonesia 28 Mei 2016, 12:01 -
Milo: Gol Hamka Hamzah Kelas Piala Dunia
Bola Indonesia 28 Mei 2016, 08:49
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39