Ini Alasan LPIS Belum Tuntas Serahkan Laporan ke PSSI
Editor Bolanet | 30 Agustus 2013 18:01
Ini merupakan sebuah masalah bersama. Hal ini akibat dinamika PSSI dengan KLB lalu. Akibatnya, banyak persoalan, yang memerlukan campur tangan Komisi Disiplin yang tertunda, ujar Managing Director PT. LPIS, Didied Poernawan Affandy, pada .
Sebelumnya, sempat muncul kabar bahwa putaran kedua kompetisi IPL bakal kembali mundur. Hal ini menyusul pernyataan Sekretaris Jenderal PSSI, Joko Driyono, yang mengisyaratkan belum akan memberi restu putaran kedua IPL untuk bergulir.
Menurut Joko, sebelum menggelar putaran kedua, IPL wajib menyelesaikan dahulu kewajiban mereka yang belum selesai di putaran pertama lalu. Salah satu kewajiban tersebut adalah harus menggelar pertandingan pada putaran pertama, yang belum berjalan sesuai jadwal. Akibat belum tuntasnya putaran pertama IPL, sambung Joko, Komisi Disiplin PSSI kesulitan dalam menyidangkan hasil-hasil pertandingan di putaran pertama.
Namun demikian, Didied menjamin bahwa putaran kedua IPL bakal berlangsung sesuai dengan rencana. Apabila tak ada halangan, kick-off bakal dilakukan Rabu (04/09) mendatang.
(den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Komdis Tunggu Laporan Persib Terkait Rasisme Pendukung Persija
Bola Indonesia 29 Agustus 2013, 15:45 -
Pekan Depan, PSSI Tindak Lanjuti Rencana Bontang FC
Bola Indonesia 28 Agustus 2013, 21:00 -
PSSI Puji Kesigapan Panpel Persija-Persib di Sleman
Bola Indonesia 28 Agustus 2013, 19:20 -
Pilih WO, Klub IPL Terancam Hukuman PSSI
Bola Indonesia 28 Agustus 2013, 14:14 -
Australia Diyakini Beri Dampak Positif Sepakbola Indonesia
Bola Indonesia 27 Agustus 2013, 21:07
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39