Ibrahim Ba Antusias Hadapi Pertandingan
Editor Bolanet | 6 Februari 2013 21:00
Semua pemain sangat antusias untuk berlaga nanti. Saya juga senang bisa berkunjung ke Indonesia, ujarnya.
Rombongan AC Milan Glorie telah tiba di Jakarta pada Selasa (5/2) malam. Milan Glorie diperkuat para pemain seperti Ibrahim Ba, Costacurta, Shevchenko, Paolo Maldini, Franco Baresi, Serginho, dan Roque Junior.
Sedangkan tim Indonesia All Star akan diperkuat para pemain seperti Bambang Pamungkas, Bima Sakti, Ponaryo Astaman, Hendro Kartiko, Yeyen Tumena, Kurnia Sandy, dan Kurniawan DJ.
Mengenai skema pertandingan, Ba tidak ingin mengulas secara rinci. Namun dijanjikannya, siap menyajikan penampilan terbaik dan memetik kemenangan.
Dengan materi pemain dan pengalaman bertanding yang dimiliki, kami optimis dapat memenangkan pertandingan, lanjutnya. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rombongan AC Milan Glorie Tiba di Indonesia
Bola Indonesia 5 Februari 2013, 23:44 -
Cassano: Balotelli? Saya Lebih Gila!
Liga Italia 5 Februari 2013, 15:20 -
Allegri Bangga Pimpin Revolusi di San Siro
Liga Italia 5 Februari 2013, 13:40 -
'Balotelli Harus Rela Tinggalkan Kontroversi'
Liga Italia 5 Februari 2013, 11:10 -
Galliani Desak Roma Jauhi Allegri
Liga Italia 5 Februari 2013, 10:20
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39