Hindari Bentrok Suporter, Gresik United Minta Panpel Lebih Siap
Editor Bolanet | 23 Mei 2016 14:23
Liestiadi sebenarnya tidak menyalahkan pihak panpel. Namun, pelatih asal Medan itu meminta panpel untuk lebih sigap dalam mengamankan suporter.
Panpel harus lebih siap lagi dalam mengatur antar suporter. Selain itu panpel harus tahu bagaimana mencegah agar kerusuhan antar suporter tidak terjadi, ujar Liestiadi saat dihubungi , Senin (23/5).
Liestiadi mengatakan, dirinya tidak tahu persis mengapa pendukung PS TNI dengan Ultras Gresik terlibat bentrok. Pasalnya, kejadian tersebut terjadi saat pertandingan antara Gresik United vs PS TNI sedang berlangsung.
Kronologisnya saya tidak tahu secara jelas karena pada saat kerusuhan itu terjadi saya fokus ke pertandingan, tutur Liestiadi.
Pertandingan antara Gresik United kontra PS TNI sendiri berakhir dengan skor kaca mata, 0-0. Laga tersebut merupakan lanjutan dari kompetisi Indonesia Soccer Championship (ISC). (fit/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ditahan PS TNI, Persegres Merasa Kurang Beruntung
Bola Indonesia 22 Mei 2016, 20:10 -
PS TNI Kecewa Gagal Menang di Gresik
Bola Indonesia 22 Mei 2016, 19:59 -
Sempat Ricuh, Persegres Ditahan PS TNI
Bola Indonesia 22 Mei 2016, 18:43 -
Persegres Compang-camping Hadapi PS TNI
Bola Indonesia 21 Mei 2016, 17:05 -
Striker Baru Gresik United Belum 100 Persen
Bola Indonesia 20 Mei 2016, 15:00
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39