Hari Ini Pemain PSM Tanda Tangan Kontrak
Editor Bolanet | 29 Januari 2013 15:37
Proses tanda tangan kontrak tersebut dilakukan 28 pemain PSM bersama CEO PT PSM, Rully Habibie. Tanda tangan sudah dilakukan dan mereka diikat untuk satu musim ke depan, kata Rully.
Ilija Spasojevic juga mengakui jika dirinya sudah melakukan tanda tangan kontrak. Ia mengaku lega karena statusnya di PSM akhirnya jelas.
Saya sudah tanda tangan dan saya pikir semua pemain juga sudah melakukannya. Kami senang karena status kami sudah jelas. Sekarang, kami bisa fokus untuk persiapan menghadapi kompetisi musim ini, ungkap Spaso.
Pelatih Petar Segrt menyambut baik penandatangan tersebut. Dengan demikian, ia sudah bisa meramu timnya sebagai persiapan mulai kompetisi IPL. (nda/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bola Indonesia 28 Januari 2013, 17:13
-
Manajemen PSM Datangkan Ahli Fisioterapi
Bola Indonesia 28 Januari 2013, 16:50 -
Cedera Lutut, Fadly Juga Bakal Istirahat Lama
Bola Indonesia 28 Januari 2013, 11:48 -
Petar Sebut 3 Away Beruntun Rugikan Kondisi Pemain PSM
Bola Indonesia 26 Januari 2013, 20:50 -
Pekan Depan, Petar Kembali Buka Seleksi Pemain
Bola Indonesia 25 Januari 2013, 19:34
LATEST UPDATE
-
Prediksi China vs Australia 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:16 -
Andre Onana Tinggalkan Man United, Pindah ke Liga Arab Saudi?!
Liga Inggris 24 Maret 2025, 14:15 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:13 -
Prediksi Korea Selatan vs Yordania 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:11 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 14:11 -
Perbedaan Dilatih Shin Tae-yong dan Patrick Kluivert Menurut Calvin Verdonk
Open Play 24 Maret 2025, 13:56 -
Federico Chiesa Bahagia di Liverpool Meski Minim Menit Bermain
Liga Inggris 24 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23