Hadapi Pra-PON Jabar, Timnas U-19 Siapkan Kejutan
Editor Bolanet | 27 Juni 2014 14:42
Bahkan, pelatih Timnas Indonesia U-19, Indra Sjafri, mengungkapkan bahwa timnya akan memberikan kejutan di laga ini.
Para pemain dalam kondisi onfire atau fit. Saya pun berharap, tim selalu memperlihatkan perbaikan atau kemajuan dalam setiap pertandingan, ungkap Indra.
Selain itu, Indra Sjafri mengisyaratkan bakal memberikan kepercayaan berupa ban kapten kepada pemain asal Jawa Barat yang berada di skuat Garuda Jaya, yakni dan Diky Indrayana.
Tujuannya, agar motivasi pemain yang bersangkutan dan memacu semangat pemain-pemain junior yang ada di Jawa Barat. Selain itu, supaya pertandingan lebih semangat dan mendapatkan dukungan besar dari penonton, pungkasnya. (esa/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Semangat Soeratin Diharapkan Hadir Dalam Timnas U-19
Tim Nasional 26 Juni 2014, 18:28 -
Kunjungi Panti Asuhan, Timnas U-19 Minta Didoakan Selalu Sukses
Tim Nasional 26 Juni 2014, 18:20 -
Timnas U-19 Tidak Utamakan Kemenangan di Bandung
Tim Nasional 26 Juni 2014, 16:59 -
Sedang Dirundung Duka, Yabes Absen Dari Timnas U-19
Tim Nasional 26 Juni 2014, 15:03 -
Rotasi Pemain, Timnas U-19 Hasilkan Enam Gol di Lingga
Tim Nasional 25 Juni 2014, 14:41
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39