Hadapi Persiba, Persela Mulai Pulihkan Kondisi
Editor Bolanet | 16 April 2014 19:14
Dengan demikian, Laskar Joko Tingkir hanya memiliki waktu tiga hari untuk mempersiapkan diri. Tim pelatih pun dituntut untuk memutar otak agar Choirul Huda dan kawan-kawan tampil bugar saat berhadapan dengan Laskar Sultan Agung di Stadion Surajaya, Lamongan.
Untuk mengembalikan kebugaran pemain, Rabu (16/4) hari ini Persela sudah menjalani latihan. Namun porsinya tek terlampau berat dan lebih kepada pengembalian kebugaran pemain. Tim pelatih juga memberikan porsi yang berbeda antara pemain yang masuk line up dengan yang tak main
Pemain yang masuk line up porsinya lebih ringan ketimbang pemain yang tidak masuk line up, terang pelatih Persela, Eduard Tjong.
Pemain yang masuk line up di laga lawan Persiram, hanya diinstruksikan melakukan jogging ringan saja. Usai itu, seluruh pemain refreshing di kolam renang. seluruh pemain diwajibkan berenang agar kembali fresh, tutup Edu, sapaan akrabnya. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pelatih Persela Sebut Persiram Lawan Berat
Bola Indonesia 15 April 2014, 21:07 -
Rahmad Darmawan Lemas, Jacksen Tiago Puas
Bola Indonesia 15 April 2014, 19:00 -
Review ISL: Persela Jaga Rekor Menang di Kandang
Bola Indonesia 15 April 2014, 18:11 -
Stadion Barombong Jadi Tempat Latihan PSM Makassar
Bola Indonesia 15 April 2014, 18:00 -
Review ISL: Berkat Gol Bunuh Diri, Persipura Jungkalkan Persebaya
Bola Indonesia 15 April 2014, 16:31
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39