Hadapi Persebaya, PSM Pincang
Editor Bolanet | 1 Mei 2014 19:27
Dalam keterangannya ke wartawan, Rudy menyebut empat nama pemain yang dipastikan absen pada pertandingan lawan Persebaua di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), Jumat (2/5) besok sore. Keempat pemain itu adalah Mario Costas, Michael Baird, Rahmad Latief dan kiper Markus Haris Maulana.
Menurut Rudy, Costas mengalami cedera. Pemain Argentina bernama Mario Alejandro Costas didera patah hidung. Sedangkan Michael Baird mengalami cedera ligamen sehingga harus menjalani pengobatan di Australia. Rahmad Latif baru sembuh karena tifus dan harus ditinggal di Makasar, ucap Rudy.
Sedangkan kiper pelontos Markus Haris Maulana terkena akumulasi kartu kuning. Markus tak bisa main karena akumulasi. Untuk penggantinya, kami akan menurunkan I Ngurah Komang, tutup Rudy.
PSM datang ke Surabaya dengan catatan positif. Mereka baru saja mengalahkan Perseru Serui dan menahan imbang tuan rumah Persipura Jayapura di Stadion Mandala. (faw/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cedera Hidung Tak Pulih, Mario Costas Akan Jalani Operasi
Bola Indonesia 23 April 2014, 22:38 -
PSM Makassar Tanpa Mario Costas di Papua?
Bola Indonesia 10 April 2014, 19:49 -
Berangsung Pulih, Costas Sudah Kembali Latihan
Bola Indonesia 5 April 2014, 19:35 -
Tak Kunjung Cetak Gol, Mario Costas Terancam Didepak
Bola Indonesia 3 Maret 2014, 19:15 -
Hadapi PSM Makassar, Persela Waspadai Costas
Bola Indonesia 26 Februari 2014, 17:09
LATEST UPDATE
-
Pesan dari Kluivert: Luka Itu Nyata, Tapi Dukungan Tak Boleh Padam
Tim Nasional 24 Maret 2025, 09:16 -
Barcelona Pasang Harga Jual untuk Ferran Torres!
Liga Spanyol 24 Maret 2025, 09:15 -
Nasib Buruk Mees Hilgers di Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 08:47 -
Alexander Isak dan Masa Depannya: Antara Barcelona atau Liverpool
Liga Inggris 24 Maret 2025, 08:45 -
Jadwal Lengkap Turnamen Bulu Tangkis BWF 2025: Ayo, Dukung Indonesia!
Bulu Tangkis 24 Maret 2025, 08:33 -
Link Live Streaming Pertandingan Daejeon Red Sparks di Korean V-League 2024/2025
Voli 24 Maret 2025, 08:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39