Hadapi Persebaya, Persepam MU Terkendala Recovery
Editor Bolanet | 13 Maret 2014 16:51
Dibanding Persebaya, jadwal istirahat Persepam MU memang lebih singkat. Usai ditumbangkan tuan rumah Persela Lamongan di Stadion Surajaya, Senin (10/3) lalu, mereka hanya memiliki waktu empat hari untuk beristirahat.
Sedangkan Persebaya yang terakhir kali menjamu Persiba Balikpapan, Minggu (9/3) lalu, memiliki waktu recovery selama kurang lebih lima hari. Kondisi ini dikeluhkan oleh pelatih Persepam MU, Daniel Roekito.
Masih ada yang pemain yang cedera, seperti Michael Orah dan Novendi, ujar Daniel, Kamis (13/3) siang. Menurut Daniel, Orah dan Nopendi menyusul Busari dan Khoirul Mashuda yang lebih dulu mendapat perawatan.
Untuk Busasi dan Mashuda, kondisinya masih 60 persen, ungkap mantan pelatih yang sukses membawa Persik Kediri juara Liga Indonesia 2006 silam ini.
Satu keuntungan Persepam MU di pertandingan besok adalah, mereka akan bermain di kandang sendiri. Tentu Laskar Sape Kerap, julukan Persepam MU lebih diuntungkan dalam hal adaptasi lapangan serta dukungan suporter. Semoga keuntungan ini bisa kita maksimalkan, tutup Daniel. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Benny Dollo Belum Puas Penampilan Persija
Bola Indonesia 12 Maret 2014, 23:31 -
Sriwijaya FC Optimis Curi Poin Dari Semen Padang
Bola Indonesia 12 Maret 2014, 22:12 -
PSM Tanpa Oddang dan Syamsul ke Balikpapan
Bola Indonesia 12 Maret 2014, 19:06 -
Berikut Harga Tiket Persipasi Menjamu Persija
Bola Indonesia 12 Maret 2014, 08:35 -
PSM Berkekuatan 18 Pemain Tantang Persiba Balikpapan
Bola Indonesia 11 Maret 2014, 22:15
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39