Hadapi Leg Kedua, Teco Isyaratkan Rotasi Pemain
Serafin Unus Pasi | 12 Februari 2018 11:05
Bola.net - - Pelatih Persija Jakarta, Stefano Cugurra Teco memberikan kabar terbaru timnya jelang laga leg kedua semifinal Piala Presiden 2018. Teco menyebut ia kemungkinan besar akan melakukan rotasi mengingat jadwal yang mepet dengan pertandingan AFC Cup nanti.
Persija Jakarta tampil sempurna di leg pertama Piala Presiden 2018. Menantang tim promosi PSMS Medan, tim berjuluk Macan Kemayoran itu sukses menang dengan skor telak 4-1.
Sore hari nanti, Persija akan kembali menghadapi PSMS di leg kedua Piala Presiden 2018. Namun Persija tengah dihadapi dilema karena besok (13/2) Persija harus menghadapi Johor Darul Takzim di fase grup AFC Cup 2018.
Dengan jadwal yang ketat ini, Teco mengisyaratkan tidak akan menurunkan tim terkuatnya pada leg kedua nanti. Saya tidak mau ada pemain yang cedera, buka Teco di website resmi Piala Presiden 2018.
Saya harus diskusi dengan pemain untuk kesiapan bermain melawan PSMS. Siapa nanti yang siap untuk semifinal leg kedua dan siapa yang siap untuk Piala AFC. tandas pelatih asal Brasil tersebut.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persija Memang Menyiapkan Skema Gol Cepat
Bola Indonesia 11 Februari 2018, 00:41 -
Cetak Hattrick, Teco Puji Marco Simic
Bola Indonesia 10 Februari 2018, 23:46 -
Highlights Piala Presiden 2018: PSMS Medan 1-4 Persija Jakarta
Bola Indonesia 10 Februari 2018, 22:24 -
Hattrick Simic Antarkan Satu Kaki Persija ke Final
Bola Indonesia 10 Februari 2018, 21:36 -
Jadi Underdog, PSMS Tak Terbebani Lawan Persija
Bola Indonesia 9 Februari 2018, 20:28
LATEST UPDATE
-
Cara Nonton Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain dari HP Kamu!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:01 -
Anak Pelatih Timnas Indonesia Masuk Radar Manchester United
Liga Inggris 25 Maret 2025, 17:51 -
Bersama Miliano Jonathans, Timnas Indonesia Bakal Punya Arjen Robben!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 17:05 -
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39 -
Bolivia vs Uruguay: Adu Strategi dan Ketahanan di Ketinggian El Alto
Amerika Latin 25 Maret 2025, 15:56 -
Pengakuan Patrick Kluivert Tentang Kabar Naturalisasi Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 15:48
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10