Hadapi Juventus, ISL Stars Revisi Skuat
Editor Bolanet | 25 Juli 2014 10:29
Perubahan ini dilakukan karena mepetnya jadwal antara laga tersebut dengan partai lanjutan ISL yang akan kembali digulirkan mulai 7 Agustus. Karena itu beberapa klub enggan melepas pemainnya untk bergabung dengan ISL Stars.
Pelatih ISL Star, Stefan Hansson pun menyambut baik perubahan ini, Ya, memang berbeda dengan sebelumnya, ketika saya pertama diberi informasi menjadi pelatih ISL Stars. Namun, skuad baru ini tetap kompetitif, dan saya yakin tetap mampu memberikan penampilan terbaik dengan taktik dan strategi yang telah saya siapkan, ujarnya.
Berikut skuat terbaru ISL Stars selengkapnya:
Penjaga Gawang : Kurnia Meiga (Arema), Teguh Amiruddin Perseru)
Bek: Zulkifly Syukur (Mitra Kukar), Hasim Kipuw (Persebaya), Reinaldo Lobo (Mitra Kukar), Fakhrudin (Persepam MU), Ricardo Salampessy (Persebaya), Novan Setyo Sasongko (Semen Padang)
Gelandang: Raphael Maitimo (Mitra Kukar), Vendry Mofu (Sriwijaya FC), Gustavo Lopez (Arema), Srdan Lopicic (Persela), Esteban Vizcarra (Semen Padang), Matsunaga Shohei (Gresik United), Hendra Adi Bayauw (Semen Padang)
Penyerang Lancine Kone (Sriiwjaya FC), Emmanuel Kenmogne (Persebaya), Cristian Gonzales (Arema)
Pelatih Kepala : Stefan Hansson (Mitra Kukar)
Asisten pelatih : Eduard Tjong (Persela), Alab Haviludin (Arema). [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Borriello: Juventus Tetap Favorit Juara
Liga Italia 24 Juli 2014, 22:38 -
Digosipkan Pindah, Shaqiri Berikan Klarifikasi
Liga Eropa Lain 24 Juli 2014, 21:39 -
Liga Italia 24 Juli 2014, 15:44
-
Tevez Bantah Pengaruhi Juve Abaikan Mancini
Liga Italia 24 Juli 2014, 13:01 -
Liverpool Salip United di Perlombaan Buru Vidal
Liga Inggris 24 Juli 2014, 10:38
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39