Gustavo Lopez Tampil, Arema Makin Percaya Diri
Editor Bolanet | 4 Oktober 2014 12:23
Semula, Gustavo Lopez sempat diragukan tampil akibat mengalami cedera betis. Namun kini, Singo Edan- julukan Arema- bisa menurunkan seluruh pemainnya.
Nantinya, Gustavo Lopez kembali berpasangan dengan Ahmad Bustomi dan Juan Revi untuk mendukung pergerakan Samsul Arif, Cristian Gonzales serta Beto Goncalves dalam merobek gawang lawan.
Kemudian di lini pertahanan, nampaknya tetap jadi milik Benny Wahyudi, Victor Igbonefo, Thierry Gathuessi, serta Johan Alfarizie.
Soal formasi, tentunya fleksibel. Tapi yang terpenting, semua siap dimainkan. Kami harus bermain bagus dan mencetak sebanyak mungkin gol di setiap pertandingan. Itu harus bisa dilakukan di delapan besar, apa pun kondisinya, terang Pelatih Arema, Suharno. (faw/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jelang Delapan Besar, Persebaya Sambangi Panti Asuhan
Bolatainment 3 Oktober 2014, 16:46 -
Persela Terinspirasi Al-Qadsia di Mandala
Bola Indonesia 3 Oktober 2014, 15:38 -
Persela Waspadai Kebangkitan Mutiara Hitam
Bola Indonesia 3 Oktober 2014, 15:23 -
Belum Mau Bicara Juara, Persebaya Fokus Lolos ke Semifinal ISL
Bola Indonesia 3 Oktober 2014, 15:18 -
Persita Tangerang Mencari Manajer Baru
Bola Indonesia 3 Oktober 2014, 14:37
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39