Gresik United Sempat Dekati Dua Sponsor Kelas Kakap
Editor Bolanet | 8 Mei 2015 18:32
Sekretaris tim Gresik United, Hendri Febry menceritakan bahwa ada dua sponsor lokal yang sangat bonafit, yakni Petrokimia Gresik dan Gresik Migas. Sejumlah pendekatan sudah dilakukan oleh manajemen Gresik United untuk mendapatkan kesepakatan dengan dua perusahaan ini.
Untuk Petrokimia, sponsorship-nya dalam bentuk fasilitas. Sedangkan Gresik Migas dalam bentuk dana, bebernya. Tapi dengan berakhirnya kompetisi ISL 2015 lebih cepat, maka pupus sudah harapan Gresik United untuk menjalin kesepakatan dengan kedua perusahaan ini.
Tapi dengan adanya penghentian kompetisi, maka kesepakatan itu putus, bebernya. Selain dua perusahaan bonafit ini, Gresik United juga melakukan pendekatan ke instansi lain. Ada beberapa calon sponsor yang juga mendekati kami, tapi akhirnya batal, tutupnya. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rencana Frontal Gresik United Belum Fixed
Bola Indonesia 6 Mei 2015, 20:32 -
Gresik United Siap Putus Kontrak Pemain
Bola Indonesia 6 Mei 2015, 18:11 -
Manajemen Akan Kumpulkan Awak tim Gresik United
Bola Indonesia 4 Mei 2015, 22:24 -
QNB League Buyar, Sponsor Gresik United Rawan Lepas
Bola Indonesia 4 Mei 2015, 22:17 -
Gara-gara PSSI, Gresik United Rugi Rp 10 Miliar
Bola Indonesia 4 Mei 2015, 22:13
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39