Gresik United Dinilai Tak Bermain Sesuai Skema Pelatih
Editor Bolanet | 19 November 2015 17:53
Saya berencana bahwa pada pertandingan ini kita tampil menyerang, ujar Widodo.
Namun, saya tak tahu mengapa mereka tidak bermain sesuai dengan apa yang kita rencanakan, sambungnya.
Menurut tengara Widodo, hal ini tak lepas dari komposisi timnya yang banyak diisi pemain muda.
Kemungkinan mental bertanding mereka kurang kuat, tuturnya.
Sebelumnya, pada laga lanjutan Grup A Piala Jenderal Sudirman kontra Sriwijaya FC, Gresik United harus kembali menelan kekalahan 1-0. Gol semata wayang yang terjadi pada laga ini dicetak Titus Bonai pada menit 34.
Sementara itu, Widodo juga menyebut faktor hujan sebagai penyebab lain permainan anak asuhnya tak berkembang. Menurut pelatih asal Cilacap ini, hujan membuat lapangan licin sehingga tim tak bisa bermain sesuai skema yang dirancang.
Tak hanya tim kami, saya lihat tim lawan juga tak banyak melakukan serangan, tandasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ferdinand Sinaga Antisipasi Kebangkitan Gresik United
Bola Indonesia 18 November 2015, 18:04 -
Jelang Hadapi Gresik United, Sriwijaya FC Siap Tempur
Bola Indonesia 18 November 2015, 17:23 -
Sriwijaya FC Tak Pandang Enteng Gresik United
Bola Indonesia 18 November 2015, 17:15 -
Hadapi Sriwijaya, Gresik United Optimistis Bangkit
Bola Indonesia 18 November 2015, 17:11 -
Prediksi Sriwijaya FC VS Gresik United 19 November 2015
Bola Indonesia 18 November 2015, 02:05
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39