Gresik United Berusaha Lepas Dari Degradasi
Editor Bolanet | 19 Juni 2014 16:34
- Gresik United tak ingin terus terpuruk di kompetisi Indonesia Super League (ISL) 2014. Masa jeda kompetisi mereka pergunakan untuk mengevaluasi diri. Sebab mereka bertekad untuk melepaskan diri dari jerat degradasi.
Gresik United memang di musim ini. Dari 15 pertandingan yang sudah mereka lakoni, tim berjuluk Laskar Joko Samudro ini hanya mampu memetik dua kemenangan. Kini, Otavio Dutra dan kawan-kawan harus tercecer di zona degradasi.
Gresik United berada di urutan 10 atau posisi kedua dari dasar klasemen. Mereka hanya mampu 13 poin. Kami akan berusaha sekuat tenaga untuk keluar dari zona degradasi, tegas Bagoes Cahyo Yuwono, manajer Gresik United.
Kami terus memberikan motivasi kepada para pemain agar mereka bangkit di sisa laga pada putaran kedua ini, imbuhnya.
Gresik United hanya memiliki lima sisa di putaran kedua. Gresik United akan melakoni dua laga kandang yakni menjamu Sriwijaya FC dan Persita Tangerang. Kemudian tiga laga tandang melawan Barito Putera, Persijap Jepara, dan Persik Kediri. (faw/dzi)
Gresik United memang di musim ini. Dari 15 pertandingan yang sudah mereka lakoni, tim berjuluk Laskar Joko Samudro ini hanya mampu memetik dua kemenangan. Kini, Otavio Dutra dan kawan-kawan harus tercecer di zona degradasi.
Gresik United berada di urutan 10 atau posisi kedua dari dasar klasemen. Mereka hanya mampu 13 poin. Kami akan berusaha sekuat tenaga untuk keluar dari zona degradasi, tegas Bagoes Cahyo Yuwono, manajer Gresik United.
Kami terus memberikan motivasi kepada para pemain agar mereka bangkit di sisa laga pada putaran kedua ini, imbuhnya.
Gresik United hanya memiliki lima sisa di putaran kedua. Gresik United akan melakoni dua laga kandang yakni menjamu Sriwijaya FC dan Persita Tangerang. Kemudian tiga laga tandang melawan Barito Putera, Persijap Jepara, dan Persik Kediri. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pasca Operasi, Kaharuddin Sudah Bisa Kayuh Sepeda
Bola Indonesia 18 Juni 2014, 21:51 -
Cari Lawan Uji Coba, PSS Sleman Incar Klub ISL
Bola Indonesia 18 Juni 2014, 20:11 -
Persebaya Ulang Tahun ke-87, Manajemen Dompleng Acara Bonek?
Bola Indonesia 18 Juni 2014, 18:21 -
Inilah Hasil Evaluasi Manajemen dan Pelatih Gresik United
Bola Indonesia 18 Juni 2014, 16:26 -
Persebaya Ultah, Bonek Gelar Kampanye Hijau di Hutan Mangrove
Bola Indonesia 18 Juni 2014, 15:18
LATEST UPDATE
-
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39