Gresik United Anggap Lawan Persita Seperti Final
Editor Bolanet | 22 Agustus 2014 21:26
Saat ini Gresik United berada di posisi kesembilan dengan 17 angka dari 17 kali pertandingan. Sedangkan Persita nangkring di peringkat ke-10 dengan poin 15. Kedua tim dipastikan sama-sama menargetkan poin absolut untuk mengamankan diri dari degradasi.
Untuk menggambarkan krusialnya pertandingan lawan tim berjuluk Pendekar Cisadane tersebut, pelatih Alfredo menyebut partai ini sebagai final bagi Shohei Matsunaga dan kawan-kawan. Pertandingan besok lawan Persita seperti final, ucapnya.
Sebab kedua tim sama-sama memiliki peluang mencetak gol dan butuh poin penuh. Soal putaran pertama lalu kami kalah 2-3 atas Persita di Tangerang, itu bukan menjadi parameternya untuk laga besok, tegasnya.
Head to head kedua tim nampak berpihak ke Persita. Dalam tiga pertemuan terakhir, tim yang identik dengan warna ungu ini berhasil memperoleh dua kemenangan dan satu hasil seri. Bahkan pada musim 2012/2013 lalu, Persita mengalahkan Gresik United di Gresik dengan skor 2-0. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persebaya dan Persepam MU Legowo Laga Ditunda
Bola Indonesia 21 Agustus 2014, 20:10 -
Ini Trik Persita Siasati Kelelahan Jelang Kontra Gresik United
Bola Indonesia 21 Agustus 2014, 19:54 -
Ini Opsi PT Liga Indonesia Untuk Laga Persebaya vs Persepam
Bola Indonesia 21 Agustus 2014, 19:45 -
Jokdri: Kerjasama Dengan UEFA Untuk Tingkatkan Kompetisi
Bola Indonesia 21 Agustus 2014, 19:16 -
Kontra Gresik United, Persita Persiapkan Diri di Malang
Bola Indonesia 21 Agustus 2014, 19:05
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39