Gelar Laga di GBK, Roma Belum Dapat Izin dari Kepolisian
Editor Bolanet | 24 Juli 2015 17:37
- Rombongan AS Roma dijadwalkan tiba di Jakarta, Jumat (24/7) petang. Kemudian, perwakilan klub asal Italia tersebut, dijadwalkan memberikan keterangan resmi kepada media dan fans di sebuah hotel di Jakarta.
Sebanyak 32 pemain, dipastikan dibawa setelah menjalani pertandingan di Australia. Sedangkan selanjutnya, bakal menjajal Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Sabtu (25/7).
Tim lalu dibagi menjadi dua, Tim Merah dan Putih dan kemudian menjalani game internal. Sayangnya, hingga kini izin masih belum keluar. Situasi sepakbola Indonesia yang belum beres, ditengarai mempengaruhi keluarnya izin dari pihak Kepolisian.
Saat ini masih on progress. Situasi sepakbola Indonesia sedang tidak kondusif sehingga untuk dapat hal yang sempurna menjadi susah, kata CEO Nine Sport, Arif Putra Wicaksono, selaku promotor kedatangan AS Roma.
Kendalanya bukan hanya izin keramaian. Izin keramaian dan imigrasi satu kesatuan. Itu standar di Indonesia. Semua tetap harus bayar-bayaran, pungkasnya. [initial]
(esa/pra)
Sebanyak 32 pemain, dipastikan dibawa setelah menjalani pertandingan di Australia. Sedangkan selanjutnya, bakal menjajal Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Sabtu (25/7).
Tim lalu dibagi menjadi dua, Tim Merah dan Putih dan kemudian menjalani game internal. Sayangnya, hingga kini izin masih belum keluar. Situasi sepakbola Indonesia yang belum beres, ditengarai mempengaruhi keluarnya izin dari pihak Kepolisian.
Saat ini masih on progress. Situasi sepakbola Indonesia sedang tidak kondusif sehingga untuk dapat hal yang sempurna menjadi susah, kata CEO Nine Sport, Arif Putra Wicaksono, selaku promotor kedatangan AS Roma.
Kendalanya bukan hanya izin keramaian. Izin keramaian dan imigrasi satu kesatuan. Itu standar di Indonesia. Semua tetap harus bayar-bayaran, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barcelona: Tak Ada Tawaran Untuk Adriano
Liga Spanyol 23 Juli 2015, 20:18 -
Roma Segera Miliki Wojciech Szczesny
Liga Italia 23 Juli 2015, 19:50 -
Liga Inggris 23 Juli 2015, 17:15
-
Tolak Napoli, Salah Justru Dekat ke AS Roma
Liga Italia 23 Juli 2015, 11:23 -
Liga Champions 23 Juli 2015, 07:24
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39