Gaji Penggawa Persema Akhirnya Cair Sebagian
Editor Bolanet | 22 Juni 2012 22:09
Meski belum cair seluruhnya, hanya 20% dari jumlah gaji sebulan, cairnya gaji ini mereka syukuri. Ya, Alhamdulillah sudah masuk. Semoga sisanya nggak lama lagi, ungkap salah seorang pemain yang enggan disebut namanya. Dan nggak perlu pakai mogok latihan lagi.
Sebelumnya, para penggawa tim berjuluk Laskar Ken Arok ini memang sempat mogok berlatih. Terhitung sejak Rabu (20/06), Bima Sakti dan kawan-kawan tidak melakukan latihan rutin. Selain itu, tim pelatih juga 'terpaksa' merestui aksi ini.
Meski demikian, mogok latihannya para penggawa Persema ini membuat prihatin Pelatih Persema, Slave Radovski. Terlebih lagi, aksi ini menjelang laga mereka menjamu Persija Jakarta IPL, Senin (25/06) mendatang
Saya sangat menyayangkan hal ini terjadi. Saya hanya berharap agar situasi ini secepatnya berakhir dan kita bisa kembali berlatih dengan normal lagi, harap pelatih asal Makedonia itu. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pelatih Persema Harap Krisis Finansial Timnya Segera Usai
Bola Indonesia 21 Juni 2012, 20:30 -
Gara-Gara Gaji, Persiapan Persema Terhambat
Bola Indonesia 21 Juni 2012, 07:33 -
Gaji Belum Cair, Penggawa Persema Mogok Berlatih
Bola Indonesia 20 Juni 2012, 10:18 -
Sapu Bersih Poin, Petar Matangkan Strategi Menyerang PSM
Bola Indonesia 18 Juni 2012, 15:05 -
Merasa Dirugikan di Aceh, Persema Bakal Mengadu ke PSSI
Bola Indonesia 18 Juni 2012, 09:10
LATEST UPDATE
-
Harry Kane Kejar Rekor 100 Gol untuk Timnas Inggris, Bisa Kah?!
Piala Dunia 24 Maret 2025, 13:15 -
Demi Jadi Juara Dunia MotoGP, Jorge Martin Ngaku Korbankan Impian Kuliah
Otomotif 24 Maret 2025, 12:59 -
Bintang Muda yang Bersinar di Serie A 2024/2025
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:54 -
Kegagalan Proyek Thiago Motta di Juventus dalam Waktu Kurang dari 300 Hari
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:45 -
Hattrick Kegagalan Virgil van Dijk dalam 2 Pekan!
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45 -
Darwin Nunez Jadi Pemain Pertama yang Tinggalkan Liverpool Musim Panas Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23